Bola.net - Timnas Denmark dan Timnas Spanyol akan bertemu di Parken Stadium pada matchday 5 UEFA Nations League A 2024/2025 Grup 4. Pertandingan UNL antara Denmark vs Spanyol ini dijadwalkan kick-off Sabtu, 16 November 2024, jam 02.45 WIB.
Denmark saat ini menempati peringkat dua dengan perolehan tujuh poin (M2 S1 K1). Di sisi lain, Spanyol belum terkalahkan, dan sekarang memimpin klasemen dengan sepuluh poin (M3 S1 K0).
Dengan dua matchday tersisa, Spanyol sudah pasti finis di dua besar dan lolos ke perempat final. Sebaliknya, Denmark masih harus mengamankan posisi mereka dari kejaran Serbia, yang terpaut tiga poin di peringkat tiga.
Pada pertemuan sebelumnya, pada matchday 3 di kandang Spanyol, Denmark menyerah 0-1. Waktu itu, Denmark takluk oleh gol tunggal Martin Zubimendi.
Di pertemuan kali ini, Denmark tentu lebih termotivasi. Pasalnya, Denmark bisa menyusul Spanyol lolos ke perempat final jika mereka menang. Namun, Denmark juga perlu mengharapkan tertahannya Serbia di kandang Swiss.
Prediksi Starting XI Denmark vs Spanyol

Denmark (3-4-2-1): Schmeichel; Andersen, Vestergaard, Nelsson; Dorgu, Hojbjerg, Hjulmand, Bah; Eriksen, Gronbaek; Hojlund.
Pelatih: Brian Riemer.
Spanyol (4-2-3-1): Raya; Cucurella, Laporte, Vivian, Porro; Ruiz, Zubimendi; Williams, Pedri, Olmo; Morata.
Pelatih: Luis de la Fuente.
Head to head dan Prediksi Skor Denmark vs Spanyol

5 pertemuan terakhir
13/10/24 Spanyol 1-0 Denmark (UEFA Nations League)
21/08/08 Denmark 0-3 Spanyol (Friendly)
14/10/07 Denmark 1-3 Spanyol (Euro)
25/03/07 Spanyol 2-1 Denmark (Euro)
01/04/04 Spanyol 2-0 Denmark (Friendly).
5 pertandingan terakhir Denmark (K-M-M-K-S)
30/06/24 Jerman 2-0 Denmark (Euro)
06/09/24 Denmark 2-0 Swiss (UEFA Nations League)
08/09/24 Denmark 2-0 Serbia (UEFA Nations League)
13/10/24 Spanyol 1-0 Denmark (UEFA Nations League)
16/10/24 Swiss 2-2 Denmark (UEFA Nations League).
5 pertandingan terakhir Spanyol (M-S-M-M-M)
15/07/24 Spanyol 2-1 Inggris (Euro)
06/09/24 Serbia 0-0 Spanyol (UEFA Nations League)
09/09/24 Swiss 1-4 Spanyol (UEFA Nations League)
13/10/24 Spanyol 1-0 Denmark (UEFA Nations League)
16/10/24 Spanyol 3-0 Serbia (UEFA Nations League).
Prediksi skor akhir: Denmark 1-2 Spanyol.
UEFA Nations League A4 2024/2025

Jumat, 6 September 2024
01.45 WIB Denmark 2-0 Swiss
01.45 WIB Serbia 0-0 Spanyol
Minggu, 8 September 2024
23.00 WIB Denmark 2-0 Serbia
Senin, 9 September 2024
01.45 WIB Swiss 1-4 Spanyol
Sabtu, 13 Oktober 2024
01.45 WIB Spanyol 1-0 Denmark
01.45 WIB Serbia 2-0 Swiss
Rabu, 16 Oktober 2024
01.45 WIB Spanyol 3-0 Serbia
01.45 WIB Swiss 2-2 Denmark
Sabtu, 16 November 2024
02.45 WIB Denmark vs Spanyol
02.45 WIB Swiss vs Serbia
Selasa, 19 November 2024
02.45 WIB Serbia vs Denmark
02.45 WIB Spanyol vs Swiss
Klasemen UEFA Nations League
UEFA Nations League A4 2024/2025 (c) UEFA
Baca Artikel-artikel Menarik Lainnya:
- Kelebihan-kelebihan Kevin Diks yang Membuatnya Jadi Tambahan Amunisi Berharga untuk Timnas Indonesia
- Timnas Indonesia vs Jepang: Sosok sang Veteran dan Eks Penggawa Inter Milan, Yuto Nagatomo
- Calvin Verdonk dan Koki Ogawa, Kawan Jadi Lawan di Duel Timnas Indonesia vs Jepang
- Timnas Indonesia vs Jepang: Perbandingan Market Value Kedua Tim Hampir 10 Kali Lipat!
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prediksi Peru vs Chile 16 November 2024
Amerika Latin 15 November 2024, 13:10
-
Prediksi Uruguay vs Kolombia 16 November 2024
Amerika Latin 15 November 2024, 13:07
-
Prediksi Denmark vs Spanyol 16 November 2024
Piala Eropa 15 November 2024, 07:59
-
Prediksi Swiss vs Serbia 16 November 2024
Piala Eropa 15 November 2024, 07:58
-
Prediksi Portugal vs Polandia 16 November 2024
Piala Eropa 15 November 2024, 07:57
LATEST UPDATE
-
Daftar Pelatih yang Sudah Dipecat pada Musim 2025/2026
Liga Inggris 5 Januari 2026, 18:15
-
Terungkap, Ini Ketegangan di Balik Layar Sebelum Man Utd Pecat Ruben Amorim
Liga Inggris 5 Januari 2026, 18:01
-
Usai Pecat Ruben Amorim, MU Tidak Buru-buru Cari Manajer Baru?
Liga Inggris 5 Januari 2026, 17:55
-
Rekam Jejak Ruben Amorim Dipecat Man United: Hanya 24 Kemenangan dari 63 Laga
Liga Inggris 5 Januari 2026, 17:45
-
Pernyataan Lengkap Manchester United Soal Pemecatan Ruben Amorim
Liga Inggris 5 Januari 2026, 17:39
-
Ruben Amorim Dipecat, Siapa Pelatih Man United Sekarang?
Liga Inggris 5 Januari 2026, 17:33
-
Perubahan Gaya Main Liverpool di Era Arne Slot Jadi Bumerang di Anfield
Liga Inggris 5 Januari 2026, 17:27
-
Daftar Pemain Voli Putri Jakarta Electric PLN Mobile di Proliga 2026
Voli 5 Januari 2026, 17:14
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40




















KOMENTAR