
Terlecut untuk menjaga kans lolos, Pelita Jaya tampil dominan. Fidyan Dini membuka poin pada game ini melalui akurasi dua free throw. Pelita Jaya berjaya dengan mudah di kuarter ini dengan perolehan 25-11.
Memasuki kuarter kedua, keunggulan Pelita Jaya makin bertambah. Sebab, skuad Nathaniel Canson ini tak mengendurkan serangan. Sementara itu, Hangtuah mencoba mengejar selisih poin. Namun Pelita Jaya tetap unggul dan menutup kuarter kedua dengan 40-23.
Serangan Pelita Jaya makin gencar dilakukan di kuarter ketiga. Mereka mampu mencuri 14 poin pada kuarter ini. Tembakan three point Tri Wilopo saat buzzer kuarter ketiga mengubah skor Hangtuah menjadi 54-41. Kuarter ketiga masih menjadi milik Pelita Jaya. Skor di akhir kuarter ini 54-40.
Di kuarter empat, stamina dan konsentrasi kedua tim mulai menurun. Hangtuah hanya mencetak lima poin di kuarter empat. Sementara Pelita Jaya dibuat scoreless selama enam menit kuarter empat. Pelita Jaya hanya bisa mencetak tiga poin saja di kuarter akhir ini melalui satu free throw Dimas Aryo Dewanto dan tembakan dua poin Andy Batam.
“Pada pertandingan pertama (lawan CLS Knights Surabaya) kami sempat down hingga harus kalah. Tapi kami berkomitmen untuk sapu bersih di sisa pertandingan agar target lolos ke semifinal bisa dipenuhi. Saat ini, saya merasa tim ini sudah menemukan chemistry antara pemain rookie dan pemain senior,” ungkap Andy Batam. (nbl/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tundukkan NSH GMC, CLS Knights Pimpin Grup B
Basket 25 September 2013, 21:55
-
Bekuk Hangtuah, Peluang Pelita Jaya ke Semifinal Masih Terbuka
Basket 25 September 2013, 21:00
-
Susah Payah Bekuk Bandung Utama, Satria Muda ke Semifinal
Basket 25 September 2013, 20:05
-
Aspac Tampil Ngotot Demi Tumbangkan Stadium
Basket 25 September 2013, 17:45
-
Taklukkan Pacific Caesar, Garuda Jaga Peluang ke Semifinal
Basket 25 September 2013, 17:30
LATEST UPDATE
-
Diskon Tiket Pesawat untuk Natal dan Tahun Baru, Penerbangan Dimulai 22 Desember 2025
News 17 November 2025, 14:35
-
Nestapa Pecco Bagnaia, Akui 2025 Musim Terburuknya di MotoGP: Tapi Saya Nggak Boleh Marah!
Otomotif 17 November 2025, 14:31
-
Italia Dibantai Norwegia di San Siro, Ini Pengakuan Pahit Locatelli
Piala Dunia 17 November 2025, 13:23
-
Gacor di Timnas Inggris, Harry Kane Lampaui Rekor Gol Pele
Piala Dunia 17 November 2025, 12:26
-
Apakah Portugal Lebih Baik Tanpa Cristiano Ronaldo? Ini Jawaban Roberto Martinez
Piala Dunia 17 November 2025, 12:12
-
Jadwal Live Streaming Formula 1 Las Vegas 2025 di Vidio, 21-23 November 2025
Otomotif 17 November 2025, 11:47
-
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 17 November 2025, 11:47
-
Otomotif 17 November 2025, 11:47

-
Akhirnya! Lisandro Martinez Bakal Comeback di MU Pekan Ini?
Liga Inggris 17 November 2025, 11:44
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR