
"Pertandingan ini dinilai seimbang, tetapi sayang Kepri kalah tiga bola," kata Humas Perbasi Pengprov Riau, Yudi. Ia mengatakan, atlet putra Kepri cukup hebat dan gesit. Mereka masih memiliki kesempatan untuk mendapatkan medali, karena masih ada empat pertandingan yang harus dilalui. "Kesempatan pertama telah dimenangkan Jatim, tetapi Kepri masih memiliki empat kesempatan lain untuk menang," ujarnya.
Sementara itu, tim basket putri Sumatera Selatan tampil kurang disiplin, sehingga tak mampu mengimbangi tim Papua pada pertandingan pertama PON XVIII di GOR Rumbai. Pertandingan dimenangkan Papua dengan skor 68-55.
Pelatih Sumsel, Rahmad Hidayat mengatakan teknik dan taktik bermain memang sama, tetapi hanya kurang disiplin. Bila pemain disiplin, diyakini Sumsel bisa menjadi pemenang dalam pertandingan tersebut.
Mengenai target, pihaknya hanya menargetkan medali perunggu karena lawan dihadapi cukup kuat serta kondisi di lapangan termasuk penginapan atlet tidak mendukung. Namun, dalam pertandingan selanjutnya pihaknya akan berupaya maksimal agar Sumsel bisa menjadi pemenang. (ant/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bulu Tangkis DKI Optimis Pertahankan Gelar Beregu Putri
Bulu Tangkis 9 September 2012, 20:30
-
Bawa Peralatan Dari Samarinda, Kaltim Targetkan Dua Emas
Otomotif 9 September 2012, 19:00
-
Putra Jatim Taklukkan Kepulauan Riau, Putri Papua Bekuk Sumsel
Basket 9 September 2012, 18:15
-
Lima Pebasket Jawa Tengah Dilarang Bermain di PON
Basket 9 September 2012, 17:00
-
Tim PON Jatim Ogah Remehkan Gorontalo
Bola Indonesia 8 September 2012, 14:20
LATEST UPDATE
-
Dua Pemain Binaan Persija Tampil Gemilang, Siap Tantang Persib
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 12:27
-
Prediksi Everton vs Wolves 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 12:13
-
Pelatih Top Liga Prancis Ini Masuk Bursa Manajer Baru Manchester United
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:53
-
Prediksi Crystal Palace vs Aston Villa 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:43
-
Prediksi Bournemouth vs Tottenham 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:23
-
Visi Darren Fletcher untuk Manchester United: Kembalikan DNA Setan Merah!
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:50
-
Dipercaya Jadi Caretaker MU, Darren Fletcher: Ini Beneran Kan?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:27
-
Burnley vs MU: Kobbie Mainoo Bisa Comeback?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:16
-
Manchester United dan Ole Gunnar Solskjaer Semakin Dekat untuk Balikan
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:02
-
BRI Super League: Ze Valente Mencapai Tonggak Penting 100 Laga
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 09:56
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40
























KOMENTAR