
Bryant mengumpulkan 21 poin, 14 assist dan sembilan rebound. Bryant pun sukses mencetak jumlah assist tertinggi dalam dua pertandingan terakhir.
Pencetak angka terbanyak musim lalu, Kevin Durant menyumbang 35 poin untuk Thunder, yang terpaksa tunduk pada serangan-serangan Lakers.
Thunder yang kini memiliki catatan menang-kalah 34-11, mengalahkan Lakers pada dua pertemuan sebelumnya dan bahkan menyingkirkan tim tersebut pada babak playoff musim lalu.
Dalam laga balasan Lakers kali ini, enam pemainnya berhasil mencetak double figure, termasuk Steve Nash yang mencetak 17 poin dan Pau Gasol dengan 16 poin.
Kini catatan menang-kalah Lakers adalah 19-25 dan berada di peringkat ke-10 pada klasemen Wilayah Barat, sedangkan Thunder berada di peringkat kedua, yakni di bawah San Antonio Spurs. (ant/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Cedera Lutut, Rondo Terancam Absen Hingga Akhir Musim
Basket 28 Januari 2013, 17:15
-
Top Assist, Kobe Buat Lakers Kalahkan Thunder
Basket 28 Januari 2013, 17:00
-
Anthony Tampil Cemerlang, Knicks Libas Celtics
Basket 25 Januari 2013, 16:00
-
Tanpa Luol Deng, Bulls Sukses Kalahkan Lakers
Basket 22 Januari 2013, 17:25
-
Melo Cetak 29 Poin, Knicks Takluk di Tangan Nets
Basket 22 Januari 2013, 17:15
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Inter Milan vs Bologna: Lautaro Martinez
Liga Italia 5 Januari 2026, 05:25
-
Man of the Match Man City vs Chelsea: Enzo Fernandez
Liga Inggris 5 Januari 2026, 04:24
-
Man of the Match Fulham vs Liverpool: Harry Wilson
Liga Inggris 5 Januari 2026, 03:54
-
Man of the Match Real Madrid vs Real Betis: Gonzalo Garcia
Liga Spanyol 5 Januari 2026, 00:24
-
Man of the Match Leeds United vs Manchester United: Matheus Cunha
Liga Inggris 4 Januari 2026, 21:44
-
Hasil Leeds vs Man Utd: Saling Serang di Elland Road Berakhir Imbang 1-1
Liga Inggris 4 Januari 2026, 21:31
-
Hasil Bali United vs Arema FC: Kalah Lagi, Tren Negatif Singo Edan Berlanjut
Bola Indonesia 4 Januari 2026, 21:05
-
Declan Rice Bela Viktor Gyokeres: Arsenal Tak Akan di Puncak Tanpa Dia
Liga Inggris 4 Januari 2026, 20:26
-
Tempat Menonton Man City vs Chelsea: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 4 Januari 2026, 20:00
LATEST EDITORIAL
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40
-
5 Pemain Terbaik Real Madrid di 2025: Mbappe Memimpin
Editorial 31 Desember 2025, 15:58
-
6 Calon Suksesor Pep Guardiola di Manchester City
Editorial 30 Desember 2025, 13:10
-
6 Pemain yang Bisa Tinggalkan Man United pada Jendela Transfer Januari 2026
Editorial 30 Desember 2025, 12:43
























KOMENTAR