Nesta yang kini berusia 36 tahun, nampak senang berada di klub barunya itu. Dirinya juga sudah tidak sabar untuk bisa memulai petualangan baru di MLS bersama Montreal.
"Saya sangat senang bisa berada disini. Meski ada tawaran datang untuk melanjutkan karir di Eropa, saya lebih memilih untuk mencari tantangan baru dan ingin bermain di MLS," ucap Nesta ketika diperkenalkan di hadapan reporter yang datang.
"Setelah mendatangi teman saya, Marco Di Vaio, dan melihatnya bermain. Saya bertemu dengan banyak orang hebat di klub ini, saya menyukainya dan saya yakin jika Montreal adalah klub yang saya inginkan."
Tanggapan positif juga datang dari kubu Montreal Impact. Direktur Olahraga mereka, Nick De Santis mengaku senang bisa mendapatkan seorang pemain yang pernah mengangkat trofi Piala Dunia. Begitu juga dengan pelatih Jesse Marsch, yang mengaku tak sabar lagi untuk bisa melihat aksi Nesta di lapangan. Marsch percaya jika kehadiran Nesta bisa mengangkat performa timnya. (gl/mac)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
El Shaarawy Ingin Peningkatan Gaji
Liga Italia 6 Juli 2012, 20:45
-
Milan Berupaya Bajak Pemain Muda Inter
Liga Italia 6 Juli 2012, 15:31
-
Galliani: Menahan Silva Layaknya Merekrut Pemain Baru
Liga Italia 6 Juli 2012, 14:00
-
Milan Ramaikan Perburuan Guardiola
Liga Italia 6 Juli 2012, 13:00
-
Nesta Resmi Bergabung Dengan Montreal Impact
Bola Dunia Lainnya 6 Juli 2012, 10:13
LATEST UPDATE
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52





















KOMENTAR