Salah satu klub yang terus dikabarkan mengincar jasa Neymar adalah Barcelona FC. Blaugrana bahkan disebut sudah membayar uang muka sebesar 10 juta euro untuk bisa mengikat transfer Neymar nantinya.
Sejauh ini Neymar selalu santai dalam menanggapi rumor kepindahannya. Ia juga tahu dirinya diincar banyak klub seperti Manchester City, Chelsea, Bayern Munich dan Real Madrid.
Namun media Brasil hari ini ramai melaporkan bahwa Neymar mungkin saja tetap berada di Santos untuk waktu yang lama. Ia memang mendapatkan semuanya di Santos; uang, ketenaran, trofi dan perhatian dari seluruh Brasil.
'Saya tidak tertarik kepada Barcelona. Mereka adalah klub besar tetapi saya bahagia bersama Santos. Saya tak mau meninggalkan klub ini. Saya bahagia dan saya tidak butuh Eropa," tegasnya. [initial]
Neymar: Siapa Yang Tak Suka Barcelona?
Video: Neymar Borong Empat Gol Santos
'Neymar Harus Buktikan Di Eropa' (foes/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
5 Pemain Terbaik Chelsea di EPL Sejauh Ini
Editorial 16 April 2013, 23:20
-
Aguero Kurang Puas Dengan Piala FA
Liga Inggris 16 April 2013, 21:12
-
Hazard: Chelsea Ketakutan Saat Hadapi City
Liga Inggris 16 April 2013, 19:18
-
Neymar: Saya Tak Butuh Eropa dan Barca
Bola Dunia Lainnya 16 April 2013, 18:16
-
David Luiz Bidik Kesuksesan Level Eropa
Liga Inggris 16 April 2013, 15:15
LATEST UPDATE
-
Rapor Pemain Liverpool: Performa Solid Bikin Arsenal Kehilangan Taji
Liga Inggris 9 Januari 2026, 06:07
-
Hasil Milan vs Genoa: Akhir Dramatis yang Menguntungkan Inter Milan
Liga Italia 9 Januari 2026, 06:00
-
Rapor Pemain Arsenal: Gyokeres Gagal Bersinar Saat The Gunners Ditahan Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:50
-
Hasil Real Madrid vs Atletico Madrid: El Clasico di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 05:44
-
Man of the Match Arsenal v Liverpool: Gabriel Magalhaes
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:30
-
Hasil Arsenal vs Liverpool: Saling Tekan, Gol Tak Kunjung Datang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:04
-
Hasil Al-Nassr vs Al-Qadisiyah: Ronaldo Cetak Gol, tapi Tim Tuan Rumah Tetap Kalah
Asia 9 Januari 2026, 03:29
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58





















KOMENTAR