
Penyerang Chelsea berusia 22 tahun itu sudah bergabung dengan rekan setimnya di perkampungan Olimpiade hari Senin kemarin setelah pulih dari virus meningitis. Namun Pearce belum yakin Sturridge sudah fit sepenuhnya.
"Memang ada keraguan namun ia sudah bergabung dengan kami dan tim medis tengah memantaunya," ucap Pearce.
"Tim medis Chelsea sudah gembira dengan perkembangannya namun pekan ini akan penting untuknya. Saya harus 100% yakin dalam benak saya jika Daniel siap tampil dan cukup fit untuk melakoni turnamen."
Pearce mengatakan jika ia punya waktu hingga tanggal 25 Juli mendatang namun ia akan mengambil keputusan terkait peluang Sturridge pekan ini juga. "Demi memberi peluang pemain baru untuk menyatu dalam tim, jika diperlukan," tegasnya.
Tim Inggris Raya akan menghadapi laga pemanasan terakhir lawan Brasil di Middlesbrough hari Jumat mendatang, sebelum melakoni laga pembuka kontra Senegal di Old Trafford tanggal 26 Juli.
BOLA DUNIA LAINNYA - Di Sesi Latihan Brasil, Pato Kembali Cedera (espn/row)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pearce: Kondisi Sturridge Masih Meragukan
Bola Dunia Lainnya 17 Juli 2012, 11:11
-
James Berpeluang Tandingi Rekor Jordan
Basket 16 Juli 2012, 21:00
-
Pato Cedera (Lagi) di Sesi Latihan Brasil
Bola Dunia Lainnya 16 Juli 2012, 10:22
-
Ronaldo: Argentina Absen, Brasil Pasti Juara
Bola Dunia Lainnya 15 Juli 2012, 15:02
-
Kontingan Indonesia ke Olimpiade Resmi Dikukuhkan
Olahraga Lain-Lain 14 Juli 2012, 16:16
LATEST UPDATE
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
-
Transformasi Sisi Kanan Real Madrid: Valverde dan Rodrygo Menggila!
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 21:56
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
-
2 Hal yang Bikin Milan Kehilangan Poin Lawan Genoa: Blunder dan Kurang Sabar
Liga Italia 9 Januari 2026, 18:15
-
FIFA Gandeng TikTok, Konten Live Piala Dunia 2026 Hadir dan Bisa Diakses Langsung
Piala Dunia 9 Januari 2026, 17:58
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 9 Januari 2026, 17:55
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR