

Stadion berkapasitas 38 ribu penonton tersebut disulap sedemikian rupa menyerupai sebuah ruang keluarga raksasa. Dekorasi wallpaper yang cukup homy dilengkapi dengan monitor raksasa ukuran 700 inch, membuat suasana menonton di tengah stadion terasa seperti rumah sendiri.

Para penonton juga cukup nyaman menonton karena disediakan 780 sofa yang tersebar di penjuru lapangan. Pada laga pembuka antara Brasil vs Kroasia semalam, sebanyak 12 ribu fans hadir menyaksikan laga ini di ruang keluarga raksasa ini. Patut ditunggu, seberapa banyak penonton yang hadir dalam laga perdana Timnas Jerman di Piala Dunia 2014 menghadapi Portugal, 16 Juni 2014 nanti.[initial]
Baca Juga
- Bocoran Hotel Timnas Argentina, Messi Tidur Sekamar Dengan Aguero
- Posisi Negara Tertukar di Peta, Kapten Uruguay Murka
- Akibat Cedera Sepanjang Musim, Perut Gundogan Kini Membuncit
- Cincin Perak Unik Para Pemain Juve Untuk Tandai Hattrick Scudetto
- Sambut Piala Dunia, Demichelis Buang Kuncir
- Mengintip Proses Pembuatan Brazuca, Bola Piala Dunia Bikinan Wanita Pakistan
- Setengah Musim Tanpa Klub, Eks Kiper Timnas Jerman Kini Jadi Binaragawan?
- Promo 'Jantung Berdarah' Nani, Podolski, Alves dkk Menuai Kecaman
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ozil: Terlalu Kuat, Semua Tim Tak Mau Jumpa Jerman
Piala Dunia 13 Juni 2014, 17:40
-
Loew: Tak Masalah Ronaldo Bermain atau Tidak
Piala Dunia 13 Juni 2014, 16:08
-
Demi Piala Dunia, Stadion di Jerman Disulap Jadi Ruang Keluarga Raksasa
Bolatainment 13 Juni 2014, 15:30
-
Moutinho: Ronaldo Baik-baik Saja
Piala Dunia 13 Juni 2014, 14:22
-
Ini Jagoan Indra Sjafri di Piala Dunia 2014
Piala Dunia 13 Juni 2014, 13:54
LATEST UPDATE
-
Kabar Baik untuk Interisti! Hasil Tes Denzel Dumfries Jelang Derby Milan Diumumkan
Liga Italia 18 November 2025, 08:37
-
Solusi Panik? AC Milan Pertimbangkan Pulangkan Thiago Silva di Usia 41 Tahun!
Liga Italia 18 November 2025, 08:15
-
Lingkaran Setan Timnas Italia: Mengapa Azzurri Gagal di Kualifikasi Piala Dunia (Lagi)?
Piala Dunia 18 November 2025, 08:05
-
Sah! Erick Thohir Kini Kuasai 100% Saham Oxford United
Liga Inggris 18 November 2025, 07:38
-
Prediksi Spanyol vs Turki 19 November 2025
Piala Dunia 18 November 2025, 06:45
-
Prediksi Brasil vs Tunisia 19 November 2025
Amerika Latin 18 November 2025, 06:30
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR