
Bola.net - Raksasa Serie A, Inter Milan kembali memperkenalkan seragam tempur terbaru mereka untuk musim 2020/21. Kali ini Nerrazurri meluncurkan jersey ketiga mereka untuk musim depan.
Jersey ketiga Inter Milan ini masih diproduksi oleh perusahaan apparel asal Amerika Serikat, Nike. Untuk motif jersey ini menggunakan motif klasik seragam tandang Nerrazurri.
Jersey tandang ini menggunakan pola garis horizontal hitam dan abu-abu. Pola ini identik dengan Inter di tahun 90an, di era Ronaldo Nazario masih berlaga di Inter.
Sponsor Pirelli masih terpampang di dada, sementara logo klub berada di bagian tengah. Untuk bagian kerah dan lengan ada aksen warna biru.
Jika dibandingkan dengan jersey kandang dan tandang Inter musim ini, jersey ketiga ini mendapatkan sambutan yang lebih baik dari para Interisti.
Penasaran seperti apa tanggapan Interisti mengenai Jersey ini? Yuk intip di bawah ini
Untung udah Tobat
Mending lah ga kaya yg away nya
— Novan Adri Hidayat (@novanadri) September 7, 2020
Mengenang Era Kejayaan
Remake The Reamarkable
— Vino Alvino ™ (@_vino_alvino) September 7, 2020
○#Inter pic.twitter.com/eHJZdA50pJ
Cakep Banget Dah
BAGUS ASELI DAHHH https://t.co/29a5Ubvf68
— M. Pandu Mardhika (@pndumrdhka) September 7, 2020
Bakal ada 'Ronaldo' Baru?
sabi nih kaya jersey jaman ronaldo ori https://t.co/cxeBX6qT8a
— Ikbar Fathurrahman (@IkbarFath) September 7, 2020
Lebih Bagus Dari yang Lain
MINGGIR U SEMUA JAGOAN THIRD KELUARRR... https://t.co/wE9ljtvpJx
— N O R D I A N ❁ (@supernovin) September 7, 2020
Ini Nih
Ini baru Jersey 😍 https://t.co/WilgmOr6uk
— The One and Only Internazionale Milano (@Inter_Hooligans) September 7, 2020
Nostalgia Ronaldo
Jadi inget Jersey jaman duls... Jaman Ronaldo Luiz Nazario da Lima https://t.co/UMVJlALkrq
— Prabowo Sigit (@supramerah) September 7, 2020
Wajib Beli
class="twitter-tweet">
Tetep kudu tuku Nek Iki 🔥 😍 https://t.co/3jAd1xoohz
— Afidata Rizky (@afirizky13) September 7, 2020
(Twitter)
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Luis Suarez Diklaim Memiliki DNA Juventus, Sepakat?
Liga Italia 7 September 2020, 23:43
-
Siap Bertahan, Gianluigi Donnarumma Minta Gaji Selangit di AC Milan
Liga Italia 7 September 2020, 21:40
-
Siapa yang Terbaik Bagi Juventus: Suarez Atau Cavani?
Liga Italia 7 September 2020, 21:27
-
Inter Milan Luncurkan Jersey Ketiga, Interisti Terkenang Ronaldo 'Ori'
Bolatainment 7 September 2020, 19:00
-
Juventus Sepakati Kontrak Pribadi dengan Luis Suarez
Liga Italia 7 September 2020, 18:20
LATEST UPDATE
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 5 Januari 2026, 11:11
-
Daftar Pebulu Tangkis Indonesia dan Hasil Drawing Malaysia Open 2026
Bulu Tangkis 5 Januari 2026, 11:03
-
Kabar Baik MU! Bruno Fernandes dan Mason Mount Fix Comeback Lawan Burnley
Liga Inggris 5 Januari 2026, 10:41
-
Telan Dua Hasil Imbang Beruntun, Matheus Cunha Minta MU Lekas Move On
Liga Inggris 5 Januari 2026, 10:24
-
Kritik Manajemen MU, Ruben Amorim Terancam Dipecat?
Liga Inggris 5 Januari 2026, 09:59
-
Daftar Pemain Voli Putri Gresik Phonska Plus Pupuk Indonesia di Proliga 2026
Voli 5 Januari 2026, 09:57
-
Panduan Lengkap Skrining BPJS Kesehatan 2026: Begini Caranya!
News 5 Januari 2026, 09:11
-
Daftar Pemain Voli Putra Jakarta Garuda Jaya di Proliga 2026
Voli 5 Januari 2026, 09:08
LATEST EDITORIAL
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40
-
5 Pemain Terbaik Real Madrid di 2025: Mbappe Memimpin
Editorial 31 Desember 2025, 15:58
-
6 Calon Suksesor Pep Guardiola di Manchester City
Editorial 30 Desember 2025, 13:10
-
6 Pemain yang Bisa Tinggalkan Man United pada Jendela Transfer Januari 2026
Editorial 30 Desember 2025, 12:43

























KOMENTAR