Dalam pesta perayaan kemenangan itu, Jerman ternyata merusakkan trofi Piala Dunia. Hal itu disampaikan langsung oleh Presiden Federasi Sepakbola Jerman (DFB) Wolfgang Niersbach.
Ada secuil kecil trofi emas itu yang jatuh ketika tengah dipegang para pemain timnas. Namun DFB siap bertanggung jawab untuk memperbaikinya.
"Ada bagian kecil dari trofi Piala Dunia yang terlepas. Tapi jangan khawatir. Kami memiliki spesialis yang akan memperbaikinya. Kami sudah melakukan investigasi untuk mengetahui siapa yang merusakkannya, tetapi penyelidikan itu tidak membuahkan hasil," terang Niersbach kepada Die Welt.
Trofi asli Piala Dunia bernilai sekitar sepuluh juta euro. Namun kemungkinan besar yang dirusakkan timnas Jerman adalah replika yang diberikan FIFA kepada setiap pemenang. (espn/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kroos Jelaskan Proses Transfernya ke Madrid
Liga Champions 21 Juli 2014, 22:36
-
Thomas Muller Tampil Cantik Mengenakan Gaun Wanita
Bolatainment 21 Juli 2014, 12:25
-
Jerman Rusakkan Trofi Piala Dunia
Bolatainment 21 Juli 2014, 04:47
-
Klose Rencanakan Pensiun Tahun 2015
Liga Italia 20 Juli 2014, 23:22
-
Kramer Lakukan Negosiasi Dengan Napoli
Liga Eropa Lain 20 Juli 2014, 16:49
LATEST UPDATE
-
Wow! Seriusan? Manchester United Tertarik Angkut Neymar di Januari 2026?
Liga Inggris 18 November 2025, 15:36
-
Diincar MU, Conor Gallagher Akui Tidak Bahagia di Atletico Madrid?
Liga Inggris 18 November 2025, 15:25
-
Liverpool Sudah Tahu Harga Semenyo: Ternyata Nggak Mahal-mahal Amat
Liga Inggris 18 November 2025, 15:18
-
Bagaimana Kabar Cedera Franco Mastantuono?
Liga Spanyol 18 November 2025, 15:16
-
Tchouameni Tegaskan Masih Betah di Madrid di Tengah Rumor Ketertarikan Man United
Liga Spanyol 18 November 2025, 14:57
-
Wejangan Benzema Agar Vinicius Jr Raih Ballon d'Or: Syaratnya 1, Tapi Sulit!
Liga Spanyol 18 November 2025, 14:33
-
Deretan Pemain Top yang Absen di Piala Dunia 2026: Tak Ada Szoboszlai dan Mbeumo
Piala Dunia 18 November 2025, 14:30
-
Tok! DPR Resmi Sahkan RKUHAP Jadi Undang-Undang, Ini 14 Poin Krusialnya
News 18 November 2025, 14:12
-
Jadwal Timnas Indonesia U-22 Hari Ini, Selasa 18 November 2025: Mali U-22 Part II
Tim Nasional 18 November 2025, 14:05
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR