
Akhir pekan lalu, Park mendapatkan kesempatan untuk kembali mengunjungi AON Training Complex yang dulu pernah menjadi rumahnya selama tujuh tahun. Ia juga mendapatkan kesempatan spesial untuk berkunjung ke Old Trafford menyaksikan laga antara United kontra Everton kemarin (05/10).
Saat ditanya mengenai perasaannya ditunjuk sebagai ambassador klub, Park mengaku lega. Ia juga tak menyangka bisa kembali menjalin kerja sama dengan MU, klub yang membesarkan namanya semasa aktif menjadi pesepakbola.

"Saya sangat senang bisa kembali, saya sudah begitu terbiasa dengan kota Manchester. Atmosfernya, cuacanya, segala yang pernah saya temui selama masih bermain terasa begitu familiar dan nyaman," ungkap Park seperti dilansir situs resmi klub.
"Awalnya saya pikir hubungan saya dengan MU sudah berakhir. Mereka adalah klub yang sangat besar, sedangkan saya hanyalah satu dari banyak pemain yang datang dan pergi. Karena itulah, sungguh sangat menyenangkan saat mereka meminta saya menjadi duta besar klub. Benar-benar sebuah kebanggaan besar."
Pemain yang pernah dijuluki Park Three Lung karena staminanya yang luar biasa ini menghabiskan karirnya di Old Trafford pada periode 2005 sampai 2012 silam. Total ia tampil dalam 203 laga dan mencetak 28 gol bagi The Red Devils.[initial]
Baca Juga
- Terungkap! Amnesia Kocak Kramer di Final Piala Dunia 2014
- Nama Zouma Ternyata Terinspirasi Dari Legenda Hollywood
- Kumpulan Parodi 'Jongkok Terbang' Balotelli Hebohkan Dunia Maya
- Luis Enrique Ternyata Selalu Salah di Mata Sang Istri
- Eks Kiper Timnas Jerman Segera Jadi Pegulat WWE?
- Terkena Kanker, Jonas Gutierrez Kehilangan Testis dan Rambut Panjang
- Rio Ferdinand: John Terry Adalah Seorang Idiot
- Kecewakan Fans Cilik MU, Januzaj Beri Ganti Rugi
- Kisah Pilu Batistuta Yang Sempat Minta Kakinya Diamputasi
- Cambiasso Kecil Ternyata Benci Sepakbola
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mata Acungi Jempol Aksi Heroik De Gea
Liga Inggris 6 Oktober 2014, 23:21
-
Roy Keane Akui Pernah Menanduk Peter Schmeichel
Liga Inggris 6 Oktober 2014, 23:12
-
Cech Ikut Terpukau Aksi Heroik De Gea
Liga Inggris 6 Oktober 2014, 23:02
-
'Melihat Kualitas Di Maria, Man United Dapat Harga Murah'
Liga Inggris 6 Oktober 2014, 21:59
-
Mata: Potongan Rambut Baru De Gea Bawa Keberuntungan
Liga Inggris 6 Oktober 2014, 21:31
LATEST UPDATE
-
Dua Pemain Binaan Persija Tampil Gemilang, Siap Tantang Persib
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 12:27
-
Prediksi Everton vs Wolves 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 12:13
-
Pelatih Top Liga Prancis Ini Masuk Bursa Manajer Baru Manchester United
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:53
-
Prediksi Crystal Palace vs Aston Villa 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:43
-
Prediksi Bournemouth vs Tottenham 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:23
-
Visi Darren Fletcher untuk Manchester United: Kembalikan DNA Setan Merah!
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:50
-
Dipercaya Jadi Caretaker MU, Darren Fletcher: Ini Beneran Kan?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:27
-
Burnley vs MU: Kobbie Mainoo Bisa Comeback?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:16
-
Manchester United dan Ole Gunnar Solskjaer Semakin Dekat untuk Balikan
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:02
-
BRI Super League: Ze Valente Mencapai Tonggak Penting 100 Laga
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 09:56
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
























KOMENTAR