AS melansir bahwa Madrid sudah melakukan persiapan di Santiago Bernabeu untuk digunakan dalam presentasi Bale. Kemungkinan besar presentasi itu akan dilakukan pada hari Sabtu waktu setempat.
Madrid sudah dandani Bernabeu. (c) 101
Foto-foto persiapan Madrid juga diunggah oleh AS. Selain memasang atap tambahan, Madrid juga menyiapkan lampu-lampu pendukung.
Tur masuk stadion juga dibatalkan untuk hari Sabtu. Hal itu semakin menguatkan indikasi bahwa Madrid akan mengumumkan Bale besok.
Transfer Bale ke Madrid sempat terancam karena ulah Chelsea yang membajak transfer Willian dari genggaman Tottenham. Namun saat ini hal itu bukan lagi masalah. (as/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ancaman Terbesar United di Mata Moyes
Liga Inggris 23 Agustus 2013, 23:06
-
Mourinho: Akan Ada Pemain Chelsea Yang Tersingkir
Liga Inggris 23 Agustus 2013, 21:56
-
Madrid Sudah Siapkan Bernabeu Untuk Presentasi Bale
Bolatainment 23 Agustus 2013, 21:40
-
Bajak Transfer Willian, Mou Justru 'Salahkan' Spurs
Liga Inggris 23 Agustus 2013, 20:49
-
Mourinho: Willian Sudah Pilih Chelsea
Liga Inggris 23 Agustus 2013, 20:01
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Inter vs Napoli - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 11 Januari 2026, 19:45
-
Rekor Persib Bandung: 100 Persen Menang dan Hanya Kebobolan Sekali di Kandang
Bola Indonesia 11 Januari 2026, 18:01
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52



















KOMENTAR