Kabar kemenangan tim Indonesia U-15, diwakili oleh ASIOP Apacinti yang sukses menjuarai Gothia Cup 2016 kategori U-15 seperti jauh dari hingar bingar. Padahal, mereka sukses menjadi juara setelah mengalahkan wakil tuan rumah, IF Elfsborg, dengan skor 3-1.
Nah, angin segar dari bibit-bibit pesepakbola Indonesia di luar negeri ini justru kalah gaungnya dengan bagaimana masyarakat Indonesia lebih update dan berlomba-lomba mencari kabar terbaru dari permainan Pokemon Go. Dan itu membuat banyak meme bermunculan di media sosial.
Salah satu meme yang beredar dan cukup menohok muncul salah satunya dari Instagram dan diunggah akun atas nama @raja_ngakak.
"Kalian Semua Terlalu Sibuk dengan Pokemon Go sehingga tidak tahu bahwa Tim Indonesia U-15 juara piala dunia," tulis akun tersebut.
Sementara itu, apresiasi besar datang dari Menpora Imam Nahrawi yang secara langsung menyambut kedatangan rombongan. Menpora Imam mengaku senang karena anak Indonesia mampu meraih prestasi di ajang internasional.
“Selamat untuk tim Asiop atas perjuangan kalian. Ini adalah bukti bahwa Indonesia punya banyak talenta muda yang berkualitas yang mampu bersaing di level dunia,” ujar Imam seperti dilansir Antara.
Selain itu, dari tim Indonesia U-13 juga berhasil mencatat prestasi bagus di ajang Gothia Cup 2016 kelompok umur U-13. Indonesia yang tampil di jenjang U-13 berhasil menaklukkan wakil dari Swedia, Malaysia, India, Prancis dan juga Thailand, sebelum kalah dari Meksiko di partai final. (bola/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Menohok, Meme Juara Gothia Cup vs Pokemon Go!
Bolatainment 3 Agustus 2016, 11:30
-
Cetak Golazo Spektakuler, Pemain Ini Selebrasi Gaya Pokemon Go
Open Play 30 Juli 2016, 05:15
-
Ini Jadinya Kalau Pesepakbola Terkenal Berubah Menjadi Pokemon
Open Play 19 Juli 2016, 16:28
-
Pokemon Menginvasi Estadio da Luz
Bolatainment 16 Juli 2016, 10:19
-
Di Tengah Meliput Laga, Jurnalis Foto Ini Asyik Tangkap Pokemon
Open Play 16 Juli 2016, 04:53
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Madura United vs PSIM Yogyakarta 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:06
-
Prediksi BRI Super League: Persebaya vs Malut United 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:00
-
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 13:46
-
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 13:41
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 13:33
-
Daftar Tanggal Launching 11 Tim Formula 1 Jelang Musim 2026
Otomotif 9 Januari 2026, 13:15
-
Federico Valverde Anggap Real Madrid Beruntung Menang atas Atletico
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 12:53
-
Aryna Sabalenka Kritik Keras WTA: Jadwal Gila, Aturan Kaku, dan Risiko Cedera
Tenis 9 Januari 2026, 11:43
-
Bahagianya Marc Marquez Akhirnya Latihan Pakai Ducati Panigale V2 Usai Cedera Bahu
Otomotif 9 Januari 2026, 11:23
-
Kok Bisa Benjamin Sesko Yakin Man Utd Bakal Keluar dari Zaman Kegelapan?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:47
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
























KOMENTAR