Bola.net - - Gelandang senior Persija Jakarta, Amarzukih memiliki harapan besar pada Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) DKI Jakarta yang berlangsung pada Kamis, (15/2/2017). Amarzukih berharap Gubernur terpilih bisa memberikan fasilitas olahraga yang memadai untuk publik Ibu Kota, terutama Persija.
Saat ini, Jakarta tidak memiliki stadion yang layak. Hal itu dikarenakan Stadion Lebak Bulus dibongkar untuk pembangunan Mass Rapid Transportation (MRT) dan Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK) sedang dalam proses renovasi untuk perhelatan Asian Games 2018.
Amarzukih berharap hasil Pilkada kali ini bisa membuat Kota Jakarta menjadi lebih tertata. Selain itu, kepala daerah yang terpilih nanti diharapkan bisa membantu Persija memiliki lapangan yang bagus.
"Harapannya Jakarta lebih rapi lagi dan tidak semerawut. Terus punya lapangan buat Persija. Semoga tidak janji doang, tapi bukti bagi yang terpilih," ujar Amarzukih kepada , Selasa (14/2).
Amarzukih sendiri terpaksa absen pada Pilkada DKI tahun ini lantaran masih memperkuat Persija di turnamen Piala Presiden 2017. Saat ini, dia dan skuat Macan Kemayoran tengah berada di Malang, Jawa Timur. Tim kesayangan The Jakmania itu baru akan melakoni laga terakhir pada Kamis, (16/2).
Amarzukih mengaku cukup sedih tak bisa menggunakan hak pilihnya. Namun, dia berharap calon Gubernur dan wakil Gubernur yang menjadi jagoannya akan terpilih di Pilkada kali ini.
"Haduh gimana pekerjaan belum selesai. Sedih saya tidak bisa memilih jagoan saya. Semoga jagoan saya menang," pungkasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pemain Senior Persija Punya Harapan untuk Jakarta
Bolatainment 14 Februari 2017, 21:20
-
Imbangi Arema FC, Bepe: Ini Hasil Yang Fair
Bola Indonesia 11 Februari 2017, 23:58
-
Arema FC Hanya Imbang, Aji Santoso Puas
Bola Indonesia 11 Februari 2017, 23:39
-
Persija Jakarta Tahan Langkah Arema FC
Bola Indonesia 11 Februari 2017, 21:15
-
Hadapi Arema FC, Ismed Sofyan Usung Optimisme
Bola Indonesia 11 Februari 2017, 10:01
LATEST UPDATE
-
Hasil Al-Nassr vs Al-Qadisiyah: Ronaldo Cetak Gol, tapi Tim Tuan Rumah Tetap Kalah
Asia 9 Januari 2026, 03:29
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR