
Bola.net - Manchester City harus menyusul jejak Barcelona. Sebab, tim racikan Pep Guardiola itu menelan kekalahan di babak perempat final setelah ditumbangkan wakil Prancis, Lyon dengan skor 3-1.
Bermain di Estadio Jose Alvalade, Minggu (16/8/2020) dini hari WIB, Man City sejak awal kesulitan meladeni permainan Lyon. Kevin De Bruyne mendapat penjagaan ketat, begitu juga Raheem Sterling.
Lyon berhasil unggul terlebih dahulu melalui gol Maxwel Cornet di babak pertama. Kevin De Bruyne sempat menyamakan kedudukan di babak kedua, sebelum pemain pengganti, Moussa Dembele mencetak dua gol dan memastikan Lyon lolos ke semi final.
Raheem Sterling sejatinya bisa membuat keadaan berubah. Dia punya peluang emas pada menit ke-86, tetapi tendangannya ke gawang yang sudah kosong justru melambung tinggi.
Raheem Sterling pun menjadi bahan olok-olokan warganet. Lalu, ada juga yang menyinggung bebasnya Man City dari hukuman atas dugaan pelanggaran Financial Fair Play [FFP]. Berikut selengkapnya.
Yakubu Sterling
Sterling be like
— Babs (@Horpemiposibabs) August 15, 2020
Yakubuuuuuuuuuuuuuuuu pic.twitter.com/qI41P63dUb
Yakubu Sterling Aiyegbeni
Yakubu Sterling aiyegbeni pic.twitter.com/O8CaLM4sB5
— christo🌻 (@OdubanjoTosin) August 15, 2020
Gagliardini Sterling
Gagliardini y Sterling, separados al nacer (?) #ChampionsLeague @peloterosleague pic.twitter.com/PLdRZvxOW0
— Fabián Morales (@Fabianesfutbol) August 15, 2020
Sterling Vs Ronaldo
Sterling Vs Ronaldo
— TaRiQo (@1Tariqo) August 15, 2020
🤡🤡🤡🤡🤡🤡🤡🤡 pic.twitter.com/2eRgRvZnlq
Bukan Musim yang Buruk
💔 Keep your head up, @Sterling7!
— SPORF (@Sporf) August 15, 2020
🔥 41 goal contributions in 52 games this season. pic.twitter.com/6kGPQemcTS
Fernando Sterling
Fernando Sterling pic.twitter.com/tNwHEO5MZn
— kamo. (@just_kvmo) August 15, 2020
Cc: Tim Kreatif Indosiar
Azab gara gara diloloskan CAS dari sanksi FFP.
— Jzockpur (@Jk_pur) August 15, 2020
DNA Eropa
Blm punya DNA eropaaa ! Kalah sama leipzig 😂😝
— Teng Wono (@witowsb76) August 15, 2020
Ampas
15 shots berbanding 7, tapi cuma bisa cetak 1 gol. Ampas.
— (@excrt) August 15, 2020
Nasib Pep dan Barcelona
Ngga pelatih nggak mantan klubnya sama2 kena bantai 🤣🤣🤣
— Cah kangkung (@haryana_erick) August 15, 2020
Liga Petani
Empat tim semifinal berasal dari liga Jerman dan Perancis yang katanya liga petani. Atau City sengaja ngalah biar g kebantai Bayern? 🤭
— Arief Fajar Syambodo (@arevfajar) August 15, 2020
Sterling Bakayoko
Sterling Bakayoko pic.twitter.com/DRTiapcx8m
— Rém¥ (@Kulgrim) August 15, 2020
Ingin tahu jadwal dan highlight pertandingan Liga Europa/Liga Champions lainnya? Klik di sini.
Baca Ini Juga:
- Melihat Xavi Sebagai Solusi, Masalah, dan Komoditas Politik di Barcelona
- Nelangsa Barcelona: Punya Trio Rp7,1 Triliun yang Jadi Pesakitan dan Menyakitkan
- Barcelona Didemo Suporternya: Pergi, Tentara Bayaran
- Potret Muram Lionel Messi di Ruang Ganti: Tertunduk dengan Tatapan Mata Kosong
- Momen Alphonso Davies Kelabui Messi dan Acak-acak Pertahanan Barcelona
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Manchester City dan Cibirannya Terhadap VAR yang tak Pernah Usai
Liga Champions 16 Agustus 2020, 20:30
-
Selamat! Kevin De Bruyne Meraih Gelar Premier League Player of the Season 2019/20
Liga Inggris 16 Agustus 2020, 18:08
-
7 Fakta Menarik Usai Man City Dihajar Lyon: Guardiola Masih Apes
Liga Champions 16 Agustus 2020, 13:45
-
Formasi Tak Biasa Bikin Man City Keok? Ini Alasan Guardiola
Liga Champions 16 Agustus 2020, 08:40
-
Tahun Berbeda, Man City Masih Sama: Main Bagus tapi Gagal Menang
Liga Champions 16 Agustus 2020, 08:20
LATEST UPDATE
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 5 Januari 2026, 11:11
-
Daftar Pebulu Tangkis Indonesia dan Hasil Drawing Malaysia Open 2026
Bulu Tangkis 5 Januari 2026, 11:03
-
Kabar Baik MU! Bruno Fernandes dan Mason Mount Fix Comeback Lawan Burnley
Liga Inggris 5 Januari 2026, 10:41
-
Telan Dua Hasil Imbang Beruntun, Matheus Cunha Minta MU Lekas Move On
Liga Inggris 5 Januari 2026, 10:24
-
Kritik Manajemen MU, Ruben Amorim Terancam Dipecat?
Liga Inggris 5 Januari 2026, 09:59
-
Daftar Pemain Voli Putri Gresik Phonska Plus Pupuk Indonesia di Proliga 2026
Voli 5 Januari 2026, 09:57
-
Panduan Lengkap Skrining BPJS Kesehatan 2026: Begini Caranya!
News 5 Januari 2026, 09:11
-
Daftar Pemain Voli Putra Jakarta Garuda Jaya di Proliga 2026
Voli 5 Januari 2026, 09:08
LATEST EDITORIAL
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40
-
5 Pemain Terbaik Real Madrid di 2025: Mbappe Memimpin
Editorial 31 Desember 2025, 15:58
-
6 Calon Suksesor Pep Guardiola di Manchester City
Editorial 30 Desember 2025, 13:10
-
6 Pemain yang Bisa Tinggalkan Man United pada Jendela Transfer Januari 2026
Editorial 30 Desember 2025, 12:43























KOMENTAR