
Bola.net - Shayne Pattynama memulai babak baru dalam hidupnya. Bintang Timnas Indonesia itu resmi bertunangan dengan sang kekasih cantiknya, Mina. Shayne dan Mina pun menggelar pesta secara romantis.
Shayne baru saja selesai menunaikan tugasnya membela Timnas Indonesia di Kualifikasi Piala Dunia 2026. Pemain berposisi bek sayap kiri tersebut turut berandil membawa Skuad Garuda melaju ke putaran ketiga.
Selama berada di Indonesia, Shayne tak lupa mengajak Mina yang sudah ia lamar sejak Maret 2024 lalu. Bahkan, keduanya sempat berlibur ke Bali sebelum terbang ke Jakarta untuk bergabung dengan Timnas.
Setelah tugas di Timnas Indonesia selesai, Shayne dan Mina tak langsung pulang ke Belanda. Keduanya memilih berlibur ke Labuan Bajo, termasuk Pulau Komodo di Nusa Tenggara Timur.
Pesta Pertunangan Shayne Pattynama Mina
Kini, Shayne dan Mina akhirnya secara resmi bertunangan. Momen bahagia tersebut diunggah Shayne dan Mina lewat akun Instagram pribadi mereka masing-masing.
Dalam unggahan yang berbeda, Shayne dan Mina secara kompak menuliskan caption yang sama. " Orang di hidupku," tulis mereka.
Dalam pesta pertunangan ini, Shayne terlihat tampan mengenakan setelan jas berwarna coklat cream, sedangkan Mina tampil cantik nan anggun dengan gaun berwarna ungu.
Karena latar belakang keluarga Mina yang merupakan imigran dari Afghanistan, menu di pesta ini pun mayoritas merupakan makanan khas Persia.
Berikut sejumlah potret kemesraan Shayne Pattynama dan sang tunangan, Mina selengkapnya.
Momen keseruan pesta pertunangan Shayne dan Mina
View this post on Instagram
Pesta sederhana nan romantis Shayne dan Mina
View this post on Instagram
Potret kecantikan Mina bersama saudaranya
View this post on Instagram
Cantik nan anggun
View this post on Instagram
Sumber: Instagram
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
PSSI Bantah Rumor Biaya Sidang Maarten Paes di CAS Rp32 Miliar
Bola Indonesia 25 Juni 2024, 20:58
LATEST UPDATE
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
























KOMENTAR