Dilaporkan oleh Sky Sports, para petugas kepolisian itu harus mengamankan Universitas ETH gara-gara aksi protes yang dilakukan 60 hingga 100 orang mahasiswa. Sebuah bom asap bahkan sempat membuat suasana menegang.
Para mahasiswa itu ternyata melakukan aksi protes terhadap presiden FIFA, Sepp Blatter yang akan memberikan kuliah di universitas tersebut. Kelompok mahasiswa itu sebelumnya berusaha untuk memasuki ruang kuliah tempat di mana Blatter akan berada.
Aksi protes itu mengakibatkan arus transportasi di sekitar Universitas ETH macet selama kurang lebih dua jam. Beberapa mahasiswa yang membawa berbagai poster, seperti salah satunya bertuliskan 'Usir Blatter' juga menimbulkan kekacauan.
Blatter memang berencana untuk maju lagi dalam pemilihan presiden FIFA tahun depan. Sejauh ini sosok 78 tahun itu memimpin FIFA selama empat periode semenjak menggantikan Joao Havelange di tahun 1998. [initial]
Refreshing dengan kejadian di luar lapangan hijau
- Cuma Kenakan Celana Dalam, Neymar Pamer Aksi Juggling
- Putri John Terry Debut di Skuat Junior Chelsea
- Siapkan Pesawat, Fans Liverpool Akan 'Moyes-kan' Rodgers
- Hanya Miliki Satu Kaki, Pria Ini Perlihatkan Skill Olah Bola Memukau
- Video: Adu Skill Ronaldo dan Modric
- Rayakan HUT, Ronaldo 'Makan' Celana Dalam CR7
- Zombie 'Luis Suarez' Gentayangan di London
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Sepp Blatter Disambut Bom Asap
Bolatainment 6 November 2014, 02:40
-
Ancelotti Klarifikasi Bentrok Blatter
Liga Spanyol 30 Oktober 2014, 09:16
-
Meme-meme Kocak Emblem Piala Dunia Rusia 2018
Open Play 30 Oktober 2014, 02:45
-
Blatter Jagokan Neuer, Ancelotti Berang
Liga Spanyol 29 Oktober 2014, 18:39
-
Blatter Anggap Messi Tak Layak Raih Bola Emas
Piala Dunia 28 Oktober 2014, 22:06
LATEST UPDATE
-
Hasil Al-Nassr vs Al-Qadisiyah: Ronaldo Cetak Gol, tapi Tim Tuan Rumah Tetap Kalah
Asia 9 Januari 2026, 03:29
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR