
CBF selaku federasi sepakbola Brasil berinisiatif mengadakan kampanye unik untuk memberikan dukungan moral kepada Neymar. Dengan mengusung tagar #somostodosneymar atau 'Kita Semua Neymar', CBF mengajak seluruh suporter Brasil untuk mengenakan topeng wajah sang penyerang saat mendukung tim nasional berlaga kontra Jerman di babak semifinal (08/07).

"Selasa ini, kami akan melakukan penghormatan terhadap penyerang kita yang telah mengakhiri Piala Dunia karena mengalami cedera parah. Saat laga berlangsung, baik di dalam maupun di luar stadion, kita semua adalah Neymar Junior.
Cetak topeng anda sendiri dan bernyanyilah bersamanya!"
Untuk mendapatkan topeng Neymar tersebut, CBF juga telah menyediakan template khusus yang bisa diunduh pada alamat somostodosneymar.com.
Dengan adanya kampanye unik ini, tak bisa dibayangkan ada berapa banyak 'Neymar' yang hadir di Belo Horizonte untuk mendukung perjuangan Brasil dalam menghadapi Der Panzer.[initial]
Baca Juga
- Kunjungi Disneyland, De Gea dan Sang Kekasih Berfoto Romantis
- Jelang Semifinal, Dukun Brasil Siap Guna-Gunai Pemain Jerman
- Pesan Perpisahan Unik Lallana Untuk Southampton
- Kumpulan Meme Terkocak Dari Aksi Spektakuler Tim Howard
- Bentuk Dukungan Si Imut Thiago Messi Kepada Sang Ayah
- Demam 'Persieing', Ketika Sundulan RVP Menginspirasi Dunia
- Galeri: Wenger Unjuk Kebolehan Sepakbola Pantai di Brasil
- Gigitan Suarez Sebarkan Virus 'Suarezing' di Dunia Maya
- Galeri: Ketika 'Diving' Robben Jadi Bulan-bulanan di Dunia Maya
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Scholes: Jerman Bisa Jadi Tim Sempurna
Piala Dunia 8 Juli 2014, 22:45
-
Cedera Neymar Dijadikan Animasi Super Kocak
Open Play 8 Juli 2014, 22:40
-
Cederai Neymar, Napoli Beri Dukungan Moral Untuk Zuniga
Liga Italia 8 Juli 2014, 22:32
-
Hamann: Tak Ada Alasan Jerman Takut Brasil
Piala Dunia 8 Juli 2014, 21:00
-
Deulofeu Siap Serap Ilmu Berbeda Dari Trio Bomber Maut Barca
Liga Spanyol 8 Juli 2014, 14:32
LATEST UPDATE
-
Dipercaya Jadi Caretaker MU, Darren Fletcher: Ini Beneran Kan?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:27
-
Burnley vs MU: Kobbie Mainoo Bisa Comeback?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:16
-
Manchester United dan Ole Gunnar Solskjaer Semakin Dekat untuk Balikan
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:02
-
BRI Super League: Ze Valente Mencapai Tonggak Penting 100 Laga
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 09:56
-
West Ham vs Nottingham Forest: Keterpurukan West Ham di Premier League 2025/26
Liga Inggris 7 Januari 2026, 08:55
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40




















KOMENTAR