
Program Director Bakti Olahraga Djarum Foundation, Yoppy Rosimin, mengatakan jika hal tersebut bertujuan mengundang dan menjaring bibit-bibit bulutangkis dari seluruh Indonesia. Hal tersebut beriringan dengan tema menyebarkan semangat bulutangkis ke seluruh pelosok Indonesia. Para pemain yang lolos audisi umum, berhak mendapatkan Djarum Beasiswa Bulutangkis.
"Asal dibina optimal, siapa pun bisa menjadi juara dunia," katanya. "Berdasarkan pengalaman selama ini, juara dunia tidak hanya muncul dari kota-kota besar. Tapi banyak juga dari pelosok penjuru Tanah Air. Misalnya saja, Tontowi Ahmad dari Banyumas (Jawa Tengah), Mohammad Ahsan dari Palembang (Sumatera Selatan), atau Liliyana Natsir dari Manado (Sulawesi Utara)," imbuhnya.
Team Manager PB Djarum, Fung Permadi, berharap bisa mendapatkan pemain-pemain dengan bakat sempurna. Yakin, bibit-bibit atlet potensial dengan kualitas terbaik, bukan kuantitas. "Atlet yang pantang menyerah, memiliki daya juang tinggi dan bermental juara adalah yang kami cari. Karena itu, seleksi kali ini dijamin berlangsung ketat dan objektif," papar Fung Permadi. (esa/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Djarum Beasiswa Bulutangkis Tekad Lahirkan Juara Dunia
Bulu Tangkis 15 Agustus 2014, 19:00
-
Djarum Foundation Gelar Audisi Beasiswa Bulutangkis
Bulu Tangkis 15 Agustus 2014, 18:30
-
Atlet Badminton Jatim Kumpul Usai Lebaran
Bulu Tangkis 25 Juli 2014, 22:38
-
Kemenpora Soroti Prestasi Bulu Tangkis Indonesia
Bulu Tangkis 25 Juli 2014, 22:29
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Fiorentina vs Milan - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 11 Januari 2026, 14:00
-
Live Streaming Portsmouth vs Arsenal - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 11 Januari 2026, 14:00
-
Nonton Live Streaming Persib vs Persija di Indosiar - BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 11 Januari 2026, 12:55
-
Daftar Lengkap Tim Lolos 32 Besar FA Cup 2025/2026
Liga Inggris 11 Januari 2026, 11:25
-
Rafael Leao Jadi Penyelamat Milan, Allegri Ungkap Perubahan Penting Sang Bintang
Liga Italia 11 Januari 2026, 10:55
-
Transfer Panas! Chelsea Siap Jual Palmer, Man United Siap Beli Dengan Dana Jumbo!
Liga Inggris 11 Januari 2026, 09:59
-
Manchester United Ketar-Ketir Ditinggal Pergi Bruno Fernandes
Liga Inggris 11 Januari 2026, 09:33
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52























KOMENTAR