
Bola.net - Jadwal live streaming pertandingan bulu tangkis babak final Korea Open 2025 hari ini, Minggu (27/9/2025). Turnamen badminton bergengsi ini digelar di Suwon Gymnasium, Suwon, Korea Selatan. Pertandingan disiarkan live streaming lewat SPOTV di Vidio.
Dalam Korea Open edisi kali ini, skuad Merah Putih menurunkan 13 wakil, yakni 5 di sektor tunggal putra, 1 di sektor tunggal putri, 3 di sektor ganda putra, 1 di sektor ganda putri, dan 3 di sektor ganda campuran.
Korea Open pertama kali digelar pada 1991 dan sejauh ini Indonesia mengoleksi 15 gelar juga, terakhir kali pada 2024, yang diraih oleh Leo Rolly Carnando/Bagas Maulana di sektor ganda putra.
Para pebulu tangkis Indonesia yang berlaga di lapangan sudah pasti akan berjuang gigih dalam turnamen Super 500 ini. Selain untuk mengharumkan nama bangsa, mereka juga akan memperebutkan total hadiah $475.000.
Berikut jadwal pertandingan pebulu tangkis Indonesia yang turun di Korea Open 2025 hari ini.
Jadwal Babak Final, 28 September 2025
Lapangan 1 - mulai pukul 09.00 WIB
Match 1 - WD: Rin Iwanaga/Kie Nakanishi (Jepang/1) vs Kim Hye Jeong/Kong Hee Yong (Korea Selatan/2)
Match 2 - XD: Feng Yan Zhe/Huang Dong Ping (China/1) vs Juang Zhen Bang/Wei Ya Xin (China/2)
Match 3 - WS: An Se Young (Korea Selatan/1) vs Akane Yamaguchi (Jepang/2)
Match 4 - MS: Jonatan Christie (Indonesia/4) vs Anders Antonsen (Denmark/1)
Match 5 - MD: Fajar Alfian/Muhammad Sohibul Fikri (Indonesia) vs Kim Wong Ho/Seo Seung Jae (Korea Selatan/1)
Link Live Streaming Korea Open 2025
Bolaneters bisa menyaksikan pertandingan-pertandingan bulu tangkis di SPOTV dengan cara mengakses situs Vidio di tautan ini atau aplikasi Vidio di smartphone atau televisi Anda lewat paket-paket berlangganan berikut.
Platinum Extra:
- 30 hari: Rp65.000/bulan | 3 bulan: Rp51.000/bulan | 1 tahun: Rp39.000/bulan
Ultimate:
- HP dan Tablet - 30 hari: Rp99.000/bulan | 3 bulan: Rp79.000/bulan | 1 tahun: Rp64.000/bulan
- Semua perangkat - 30 hari: Rp175.000/bulan | 3 bulan: Rp139.000/bulan | 1 tahun: Rp113.000/bulan
BWF + SPOTV:
- Semua perangkat - 30 hari: Rp45.000
PERHATIAN: Jadwal siaran ini bisa berubah sewaktu-waktu tanpa pemberitahuan terlebih dahulu dari stasiun televisi bersangkutan dan bukan merupakan tanggung jawab Bola.net.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal Lengkap Pertandingan Korea Open 2025, 23-28 September 2025
Bulu Tangkis 28 September 2025, 07:28
-
Link Live Streaming Pertandingan Korea Open 2025 di Vidio, 23-28 September 2025
Bulu Tangkis 28 September 2025, 07:28
-
Jadwal dan Hasil Lengkap Pertandingan Korea Open 2025
Bulu Tangkis 28 September 2025, 07:28
LATEST UPDATE
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 06:16
-
Rapor Pemain Juventus Saat Gilas Sassuolo: Penebusan Jonathan David
Liga Italia 7 Januari 2026, 05:37
-
Man of the Match Sassuolo vs Juventus: Jonathan David
Liga Italia 7 Januari 2026, 05:16
-
Hasil Sassuolo vs Juventus: Jay Idzes Tak Berkutik, Bianconeri Menang Besar
Liga Italia 7 Januari 2026, 04:49
-
Hasil Lecce vs Roma: I Giallorossi Sukses Curi 3 Poin di Via del Mare
Liga Italia 7 Januari 2026, 03:57
-
Prediksi Burnley vs Man United 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 03:15
-
Prediksi Parma vs Inter 8 Januari 2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Man City vs Brighton 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
-
Prediksi Fulham vs Chelsea 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 02:05
-
Prediksi Barcelona vs Athletic Club 8 Januari 2026
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 02:00
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 7-9 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 01:21
-
Prediksi Napoli vs Verona 8 Januari 2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 00:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40
























KOMENTAR