
Bola.net - Spekulasi baru muncul mengenai masa depan Robert Lewandowski. Sang striker dilaporkan akan meninggalkan Bayern Munchen demi bergabung dengan Real Madrid.
Lewandowski adalah sosok yang lekat dengan Bayern Munchen. Striker asal Polandia itu konsisten mencetak banyak gol bagi Die Roten dan juga memenangkan banyak trofi juara bersama raksasa Jerman itu.
Beredar kabar bahwa Lewandowski ingin cabut dari Bayern di tahun 2022. Ia ingin mencari tantangan baru dalam karirnya.
Beredar kabar sejumlah klub Inggris menginginkan jasanya. Namun AS mengklaim bahwa Lewandowski sudah menetapkan bahwa ia ingin pindah ke Madrid.
Mengapa Madrid? Simak selengkapnya di bawah ini.
Impian Lama
Menurut laporan tersebut, Lewandowski sudah lama mendambakan pindah ke Real Madrid.
Ia menilai Madrid adalah klub dengan sejarah yang kaya. Belum lagi Madrid selalu konsisten bersaing menjadi juara di level Eropa.
Itulah mengapa Lewandowski menilai tim asal Ibukota Spanyol itu cocok dengannya.
Minta Ijin
Menurut laporan tersebut, Lewandowski benar-benar serius tertarik untuk pindah ke Real Madrid.
Ia sudah menemui manajemen Bayern baru-baru ini. Ia mengutarakan keinginanya untuk pindah di musim panas tahun 2022.
Ia berharap manajemen Bayern bisa mengikhlaskan kepergiannya di tahun 2022 nanti.
Harga Mahal
Bayern Munchen dilaporkan mau tidak mau harus menjual Lewandowski di tahun 2022.
Mereka berencana melepaskannya di kisaran 60 juta Euro.
Klasemen Bundesliga
(AS)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bukan ke Inggris, Robert Lewandowski Ingin Lanjutkan Karir di Real Madrid
Bundesliga 17 Oktober 2021, 17:00 -
Ramai-Ramai Dukung Karim Benzema Raih Ballon d'Or 2021
Liga Spanyol 16 Oktober 2021, 18:17 -
Pemain Real Madrid Ini Tidak Kalah Sibuk dari Pedri: 16 Laga dalam 2 Bulan!
Liga Spanyol 16 Oktober 2021, 14:01 -
Liga Kembali, Ancelotti Dibuat Pusing Barisan Bek Real Madrid!
Liga Spanyol 16 Oktober 2021, 02:30
LATEST UPDATE
-
Apa Alasan Jude Bellingham Tak Masuk Skuad Timnas Inggris Terbaru?
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 22:58 -
Lamine Yamal Lagi-Lagi Cedera Tulang Kemaluan, Barcelona Dibuat Kelimpungan
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 22:35 -
Daftar Skuad Timnas Inggris Terbaru: Tanpa Bellingham, Foden, dan Grealish
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 21:46 -
Blak-Blakan! Ini Pengakuan Antony Soal Perlakuan Tidak Menyenangkan di MU
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 20:55 -
Membership Eksklusif Beauty & Wellness Hadir Lagi di FimelaXclusive Batch 3!
Lain Lain 3 Oktober 2025, 20:02 -
Eliano Reijnders Optimistis Timnas Indonesia Bisa Tembus Piala Dunia 2026
Tim Nasional 3 Oktober 2025, 18:39 -
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV, MOJI, dan Vidio, 4-5 Oktober 2025
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:47 -
Hansi Flick Dorong Barcelona Rekrut Bintang Bayern Sebelum Liverpool
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 17:32 -
Dilema Kiper Inter Milan: Dua dari Tiga Penjaga Gawang Kontraknya Segera Berakhir
Liga Italia 3 Oktober 2025, 17:09 -
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:03 -
Jadwal Serie A Pekan Ini, 4-6 Oktober 2025
Liga Italia 3 Oktober 2025, 16:36
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR