Pada laga melawan Manchester City Kamis (26/11) dini hari tadi, Bianconeri sukses meraih kemenangan dengan skor tipis 1-0. Kemenangan tersebut sekaligus mengunci satu tiket ke babak 16 besar.
Pemilihan nama Mandzukic memang menimbulkan banyak perdebatan setelah hanya mencetak dua gol dari 10 laga di Serie A. Namun Mandzukic memberikan jawaban atas keraguan itu lewat penampilan gemilang sepanjang pertandingan.
"Mario Mandzukic sudah tampil sangat bagus malam ini," ujar Buffon seperti dilansir situs resmi UEFA.
"Dia mencetak gol, tapi juga banyak membantu tim, dia bekerja sampai mati untuk membantu kami dalam bertahan ketika kami kehilangan bila. Kami berterimakasih kepadanya, inilah Mandzukic yang kami inginkan," tandasnya.[initial]
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tawaran 10 Juta Juventus untuk Samir Nasri Ditolak
Liga Italia 26 November 2015, 23:05
-
Buffon: Inilah Mandzukic Yang Juventus Inginkan
Liga Champions 26 November 2015, 15:15
-
Buffon dan Evra 'Seabad' di Liga Champions
Liga Champions 26 November 2015, 15:07
-
Messi & Mascherano Bujuk Lavezzi Pilih Barca
Liga Spanyol 26 November 2015, 14:26
-
Lawan City, Pogba Kenakan Sepatu Bendera Prancis
Bolatainment 26 November 2015, 10:55
LATEST UPDATE
-
Pemain Terbaik dan Terburuk dari Laga Parma vs Inter di Ennio Tardini
Liga Italia 8 Januari 2026, 10:11
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 8 Januari 2026
Voli 8 Januari 2026, 09:31
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026, 8 Januari-26 April 2026
Voli 8 Januari 2026, 09:31
-
Man City vs Brighton: Rating Pemain The Citizens usai Tertahan di Etihad Stadium
Liga Inggris 8 Januari 2026, 09:21
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 8 Januari 2026, 08:55
-
Rapor Pemain Chelsea Lawan Fulham: Cucurella Mengecewakan, Palmer Kembali Senyap
Liga Inggris 8 Januari 2026, 08:27
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR