Pada laga yang digelar di Juventus Stadium itu, The Citizens memang harus kembali merasakan kekalahan saat bertemu Bianconeri. Kekalahan itu merupakan yang kedua saat bertemu Juventus setelah sebelumnya mereka juga kalah 1-2 di pertemuan pertama di Etihad.
"Kami kecewa. Ini adalah pertandingan 50-50 dan kami memiliki peluang yang lebih banyak dari Juventus. Kami tak cukup klinis, yang merupakan bagian dari sepakbola. Untuk menang, anda perlu mencetak gol dan terkadang hal seperti ini terjadi," ujarnya.
Selain itu, Yaya Toure juga mengomentari permainan kiper Manchester City, Joe Hart. Walaupun kebobolan satu gol, menurutnya Hart telah bermain bagus.
"Joe Hart bermain bagus, melakukan penyelamatan dua atau lebih peluang gol. Di babak pertama dan juga kedua, kami punya kesempatan untuk bermain imbang, tapi pada akhirnya skor 1-0 untuk mereka. Kami harus menerimanya dan bangkit di laga selanjutnya," tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tawaran 10 Juta Juventus untuk Samir Nasri Ditolak
Liga Italia 26 November 2015, 23:05
-
Buffon: Inilah Mandzukic Yang Juventus Inginkan
Liga Champions 26 November 2015, 15:15
-
Buffon dan Evra 'Seabad' di Liga Champions
Liga Champions 26 November 2015, 15:07
-
Messi & Mascherano Bujuk Lavezzi Pilih Barca
Liga Spanyol 26 November 2015, 14:26
-
Lawan City, Pogba Kenakan Sepatu Bendera Prancis
Bolatainment 26 November 2015, 10:55
LATEST UPDATE
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 9 Januari 2026
Voli 9 Januari 2026, 09:43
-
Arteta Kecewa tapi Bangga: Arsenal Perlebar Jarak Jadi 6 Poin Meski Imbang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 09:36
-
Catatan Menarik Arsenal vs Liverpool: The Reds Jadi Batu Sandungan The Gunners
Liga Inggris 9 Januari 2026, 09:34
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026, 8 Januari-26 April 2026
Voli 9 Januari 2026, 09:21
-
AC Milan dan Pelajaran Mahal Tentang Kedewasaan
Liga Italia 9 Januari 2026, 08:55
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 9 Januari 2026, 08:50
-
Kapan El Clasico di Final Piala Super Spanyol 2026: Barcelona vs Real Madrid
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 08:37
-
Jadwal Barca vs Madrid di Final Piala Super Spanyol 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 08:07
-
PSM vs Bali United: Tekad Pasukan Ramang Hentikan Tren Buruk
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 07:44
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:41
-
Man of the Match Milan vs Genoa: Lorenzo Colombo
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:11
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR