Bola.net - - Pelatih Glasgow Celtic, Brendan Rodgers, tak bisa mewujudkan ambisinya untuk membalas kekalahan dari . Saat bermain di Celtic Park pada matchday ke-5 Liga Champions, Kamis dini hari, Celtic kalah dengan skor 2-0.
Rodgers menyalahkan kehadiran Lionel Messi dikubu Barca yang kemudian menjadi aktor penentu kekalahan tim asuhannya. Rodgers yakin bisa mendapatkan hasil yang berbeda andai Messi tidak bermain.
"Messi menunjukkan sebuah perbedaan. Anda lihat pertandingan mereka di akhir pekan [melawan Malaga]. Messi boleh disebut sebagai pemain terbesar yang pernah ada. Jadi saat dia bermain untuk tim Anda, keadaan akan menjadi lebih baik," kata Rodgers.
Setelah absen melawan Malaga, dimana Barca bermain imbang 0-0, La Pulga kemudian menjadi penentu kemenangan Barca atas Celtic lewat dua gol yang ia dulang. Menurut Rodgers, para pemain Celtic harus banyak belajar dari laga ini.
"Messi pemain fenomenal, pemain yang luar biasa dan selalu lapar untuk mencetak gol. Gol pertama yang dicetaknya menunjukkan kemampuan berlarinya dan penyelesaian yang indah. Para pemain kami harus belajar agar tidak memberikan ruang kepada pemain berkualitas seperti dia," pungkas eks pelatih Liverpool ini.
Baca Ini Juga:
- Rummenigge Kritik Jerome Boateng
- Arsenal Dicibir di Liga Champions, Eks Pemain Ini Tak Terima
- Gerrard: Messi Pemain Terbaik Sepanjang Masa
- Ancelotti: Munchen Kalah Bukan Karena Remehkan Lawan
- Keane: Arsenal Biasa Saja, Tak Punya Karakter
- Al-Khelaifi: PSG Layak Dapat Lebih di Emirates
- Guardiola Akui Monchengladbach Selalu Merepotkan Timnya
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Barca Tak Lagi Tertarik Datangkan Courtois
Liga Spanyol 24 November 2016, 22:53
-
Kasus Pajak di Barca, Samuel Eto'o Terancam Penjara 10 Tahun
Liga Spanyol 24 November 2016, 19:35
-
Lebih Pilih Barcelona, Donnarumma Mustahil Pindah ke Juventus
Liga Italia 24 November 2016, 18:22
-
Celtic Tumbang, Rodgers Salahkan Messi
Liga Champions 24 November 2016, 17:05
-
Gerrard: Messi Pemain Terbaik Sepanjang Masa
Liga Spanyol 24 November 2016, 15:03
LATEST UPDATE
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55

























KOMENTAR