
Sebelum partai matchday 2 Grup D di Etihad Stadium, Kamis (04/10), Watzke mengecam ketergantungan pasukan Roberto Mancini terhadap dana tak terbatas yang dikucurkan Sheik Mansour. Watzke bahkan menilai City seharusnya dicoret dari Liga Champions apabila UEFA ingin menegakkan aturan financial fair play.
"UEFA harus bisa membedakan antara sponsorship dengan pendanaan jalur belakang yang melampaui kewajaran. Mereka harus tegas dan berani mendiskualifikasi klub-klub besar (seperti City)," kata Watzke.
"Jangan biarkan seorang taipan mengucurkan uang berlebihan untuk sebuah klub dengan sponsorship dari lima perusahaan yang dikendalikannya. Jika itu terjadi, financial fair play akan gagal," tegasnya.
Dortmund merupakan salah satu kubu pendukung financial fair play dan sudah menerapkannya. UEFA pun telah memperingatkan bahwa pelanggaran terhadap peraturan tersebut akan berdampak pada pelarangan sebuah klub mengikuti kompetisi elit Eropa. Hal inilah yang ingin ditegaskan oleh Watzke. (tel/gia)
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
'City Seharusnya Tak Boleh Ikut Liga Champions'
Liga Champions 3 Oktober 2012, 20:51
-
Alasan Mancini Waspadai Dortmund
Liga Champions 3 Oktober 2012, 19:39
-
City Adalah Juara Liga Inggris
Liga Champions 3 Oktober 2012, 18:15
-
Liga Inggris 3 Oktober 2012, 17:15

-
Data dan Fakta UCL Matchday 2: City vs Dortmund
Liga Champions 3 Oktober 2012, 13:21
LATEST UPDATE
-
Hasil Al-Nassr vs Al-Qadisiyah: Ronaldo Cetak Gol, tapi Tim Tuan Rumah Tetap Kalah
Asia 9 Januari 2026, 03:29
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR