Selama ini, duet Carles Puyol dan Gerard Pique memang masih menjadi pilihan utama di Blaugrana. Namun kedua pemain itu rawan absen karena sering dilanda cedera dan kerap digantikan oleh gelandang bertahan.
Karenanya, Barca disebut tengah mencari sosok bek baru yang sekaligus bisa menjadi penerus Puyol nantinya. Menurut media Portugal, para petinggi Barca sepakat memilih David Luiz.
A Bola mengabarkan bahwa salah satu materi pembicaraan Andoni Zubizarreta ketika mengunjungi Tito Vilanova di New York adalah David Luiz. Mereka sepakat bahwa pembenahan perlu di lini belakang dan Luiz adalah sosok kandidat paling tepat.
Sejak bergabung dari Benfica 18 bulan lalu, Luiz langsung menjadi bagian integral Chelsea. Ia selalu bisa diandalkan di jantung pertahanan dan bahkan sempat menjajal posisi gelandang bertahan. Barca percaya tawaran senilai 30 juta euro akan membuat Chelsea melepas salah satu pemain kunci mereka itu. (foes/hsw)
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
David Luiz Jadi Target Transfer Utama Barca
Liga Champions 13 Februari 2013, 20:47
-
Benitez: Chelsea Serius Buru Trofi Liga Europa
Liga Eropa UEFA 13 Februari 2013, 11:10
-
Hulk: Saya Gabung Zenit Karena Uang
Liga Eropa Lain 13 Februari 2013, 10:17
-
Sissoko Mimpikan Bermain Bersama Arsenal
Liga Inggris 12 Februari 2013, 20:45
-
Malouda Serang Strategi 'Picik' Chelsea Padanya
Liga Inggris 12 Februari 2013, 16:20
LATEST UPDATE
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55

























KOMENTAR