Bola.net - - Penjaga gawang Manchester City, Ederson Moraes menatap optimis kans timnya di Eropa musim depan. Ederson menilai timnya sudah mendapat pelajaran yang berharga musim ini sehingga timnya bisa tampil lebih baik musim depan.
Manchester City mendulang sukses besar di Inggris musim ini. Mereka sukses mengawinkan gelar juara Carabao Cup dan gelar juara Premier League musim ini setelah tampil dominan sepanjang musim.
Sukses di Inggris, perjalanan City di Eropa harus terhenti di babak perempat final. Mereka dikalahkan rival senegara mereka, Liverpool di babak 8 besar dengan agregat 5-1.
Ederson percaya bahwa timnya akan jauh lebih siap musim depan. "Saya yakin kami belajar banyak musim ini," ujar Ederson di halaman resmi City.
"Saya percaya bahwa tersingkirnya kami dari Liga Champions akan menjadi pelajaran yang baik bagi kami musim depan. Semoga kami bisa melangkah lebih jauh musim depan." tutup kiper asal Brasil tersebut.
Manchester City sendiri saat ini masih kokoh di peringkat pertama klasemen EPL. Mereka unggul 16 poin dari tetangga mereka, Manchester United yang berada di peringkat kedua.
Baca Juga:
- Waduh, Aguero Diprediksi Tidak Fit Saat Piala Dunia
- Premier League Luncurkan Penghargaan Individual Baru: Playmaker Award
- Ancaman Dominasi Rezim Man City Bikin Conte Khawatir
- Stones Tak Terkejut Lihat City Tampil Dominan Musim Ini
- Jika Ingin Seperti City, Tottenham Harus Tepat Dalam Pembelian Pemain
- Pemain City Dominasi PFA Premier League Team of the Year
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Walker: Pep Seperti Teman, Suka Mengajak Minum Kopi
Liga Inggris 19 April 2018, 19:06
-
Tampilan Liverpool Lawan City Bikin Eks Chelsea Ini Terkesan
Liga Champions 19 April 2018, 18:46
-
Sterling: Guardiola Mengajarkan Hal-hal Dasar
Liga Inggris 19 April 2018, 16:00
-
De Bruyne Merasa Pesta Juara City Dirusak Liverpool
Liga Inggris 19 April 2018, 14:57
-
Eks Liverpool Ini Klaim De Gea Tak Pantas Masuk Tim Terbaik EPL
Liga Inggris 19 April 2018, 14:22
LATEST UPDATE
-
Darrren Fletcher Pastikan MU Bakal All-In ke FA Cup
Liga Inggris 10 Januari 2026, 14:15
-
Login! Arsenal Ramaikan Perburuan Transfer Marc Guehi
Liga Inggris 10 Januari 2026, 13:30
-
Luis Enrique Enggan Perpanjang Kontrak di PSG, MU Siaga Satu!
Liga Inggris 10 Januari 2026, 12:30
-
Bandung BJB Tandamata Buka Proliga 2026 dengan Kemenangan Meyakinkan, Risco Herlambang Puas
Voli 10 Januari 2026, 11:40
-
Chelsea Digosipkan Bakal Angkut Vinicius Junior, Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 10 Januari 2026, 11:15
-
Kabar Terbaru Calon Caretaker Baru MU: Jadinya Ole apa Carrick nih?
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:30
-
Arsenal Intip Peluang Bajak Arda Guler dari Real Madrid
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:15
-
Murah Meriah! Juventus Hanya Perlu Bayar Segini untuk Jasa Federico Chiesa
Liga Italia 10 Januari 2026, 09:45
-
Adu Hebat 6 Pemain Timnas Indonesia di Persib dan Persija
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 09:42
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 10 Januari 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:21
-
Gak Jadi Dipulangkan! Barcelona Mantap Permanenkan Marcus Rashford
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 09:10
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR