
Di musim ini, Milan sudah dua kali menuai kekalahan di kandang sendiri dari tiga pertandingan awal Serie A. Menjamu tim dari Belgia, Emanuelson melihatnya sebagai kesempatan untuk bangkit dari keterpurukan.
"Melawan Anderlecht kami harus menang, jika tidak maka kami akan semakin terpuruk. Kami harus bisa melampiaskan kepada Anderlecht, kami perlu kepercayaan diri kami kembali," ucap Emanuelson kepada media asal Belgia.
Emanuelson pernah bermain melawan Anderlecht saat masih membela Ajax. Meski diakuinya saat ini Anderlecht bukanlah tim yang sama seperti yang pernah dihadapinya, tetapi pemain berusia 26 tahun ini tetap mewaspadai kekuatan Anderlecht.
"Beberapa tahun lalu, saya bermain melawan Anderlecht di pentas Liga Europa bersama Ajax. Romelu Lukaku masih disana. Saat ini mereka sudah banyak berubah, tetapi tetap patut diwaspadai," pungkasnya.
(gl/mac)
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ambrosini Minta Milan Membiasakan Diri
Liga Champions 18 September 2012, 16:01 -
Allegri Minta Pemain Milan Bangkit di Liga Champions
Liga Champions 18 September 2012, 16:01 -
Emanuelson: Harus Menang Atau Semakin Terpuruk
Liga Champions 18 September 2012, 13:25 -
Preview: Milan vs Anderlecht, Usung Misi Bangkit
Liga Champions 18 September 2012, 12:01 -
Data dan Fakta UCL Matchday 1: Milan vs Anderlecht
Liga Champions 18 September 2012, 11:31
LATEST UPDATE
-
Duel Panas Chelsea vs Liverpool di Stamford Bridge, Ujian Berat untuk The Reds
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 16:19 -
Jadwal Live Streaming MotoGP Indonesia 2025 di Vidio, 3-5 Oktober 2025
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11 -
Jadwal Lengkap MotoGP Mandalika 2025, 3-5 Oktober 2025
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11 -
Link Live Streaming MotoGP 2025, Jangan Lupa Dukung Rider Jagoanmu!
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11 -
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11
-
Manchester United Disebut Butuh Gareth Southgate, Bukan Pelatih Jangka Pendek
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 16:10 -
Update Klasemen Pembalap Asia Talent Cup 2025
Otomotif 4 Oktober 2025, 15:54
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR