Suarez bahkan harus absen dalam semua pertandingan Barca hingga Oktober tahun lalu lantaran menggigit Giorgio Chiellini di Piala Dunia. Namun kemudian Suarez berhasil membuktikan diri sebagai pemain penting bagi Barca.
"Ketika dia masih baru bergabung, reputasinya memang menjadi pertanyaan besar. Saat dia tidak tampil bagus, akan banyak kritik yang muncul. Tapi angka yang dicatatkannya sungguh luar biasa. Suarez sudah menjadi bagian penting tim ini," terang Enrique kepada AS.
Enrique menambahkan bahwa Suarez juga bisa menjadi pemimpin Barca saat situasi sedang sulit. Kini Enrique berharap Suarez segera bisa bermain lagi bagi timnas Uruguay.
"Dia dalah pemimpin kami saat situasi sedang sulit, saat kami benar-benar membutuhkannya. Butuh waktu baginya untuk kembali ke timnas Uruguay, tapi itu tak masalah. Saya harap dia segera bermain lagi bagi timnasnya." [initial]
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
'Selamat Atas Kemenangan Ini, Sevilla'
Liga Spanyol 3 Oktober 2015, 23:47
-
Inilah Pemain Terbaik Dalam Laga Sevilla vs Barcelona
Liga Spanyol 3 Oktober 2015, 23:24
-
Highlights La Liga: Sevilla 2-1 Barcelona
Open Play 3 Oktober 2015, 23:16
-
Hasil Pertandingan Sevilla vs Barcelona: Skor 2-1
Liga Spanyol 3 Oktober 2015, 23:02
-
Gelandang Southampton Persembahkan Pujian untuk Enrique
Liga Spanyol 3 Oktober 2015, 22:40
LATEST UPDATE
-
Hasil Al-Nassr vs Al-Qadisiyah: Ronaldo Cetak Gol, tapi Tim Tuan Rumah Tetap Kalah
Asia 9 Januari 2026, 03:29
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR