
Tokoh sentral dalam cerita ini masih Jose Mourinho. The Special One akan menghadapi tiga mantan anak buahnya dalam laga itu; Didier Drogba, Wesley Sneijder dan Hamit Altintop.
Michael Essien sama sekali tak ragu laga nanti akan terasa istimewa bagi semua sosok itu. Ia merasa yakin karena mengetahui bahwa Mourinho merupakan pelatih yang dicintai oleh para pemainnya.
"Mou membuat kami para pemain merasa spesial dengan cara menumbuhkan rasa percaya diri kami. Dia membuat pemainnya percaya pada kemampuan sendiri. Secara otomatis, pemain akan bahagia dan memberikan segalanya kepada tim," jelas Essien.
Meski demikian, Essien menegaskan bahwa Mou akan bertindak profesional. Ia bahkan membuat perumpamaan unik.
"Mou seperti bertemu bekas pacar yang masih tetap berhubungan baik. Dia akan bicara tentang masa lalu yang indah, itu saja. Kami semua adalah teman baik dan akan selalu seperti itu," pungkasnya. [initial]
Mourinho: Saya Selalu Jujur Kepada Casillas
Mourinho 'Hajar' Jurnalis Dalam Konpers
'Dukunglah Madrid, Jangan Mourinho!' (tsr/hsw)
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Essien: Mourinho Seperti Bertemu Bekas Pacar
Liga Champions 3 April 2013, 21:48
-
Mourinho: Saya Selalu Jujur Kepada Casillas
Liga Champions 3 April 2013, 20:46
-
Mourinho 'Hajar' Jurnalis Dalam Konpers
Liga Champions 3 April 2013, 19:20
-
Drogba: Solusi Untuk Chelsea Adalah Mourinho
Liga Inggris 3 April 2013, 18:05
-
Rangkuman Kutipan Jelang Real Madrid vs Galatasaray
Editorial 3 April 2013, 17:17
LATEST UPDATE
-
Prediksi Roma vs Sassuolo 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 00:00
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
-
Transformasi Sisi Kanan Real Madrid: Valverde dan Rodrygo Menggila!
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 21:56
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR