Los Blancos tampil perkasa saat menggunduli Schalke dengan skor 6-1. Sementara juara bertahan Bayern menundukkan Arsenal 2-0 di Emirates.
"Di Liga Champions memang biasanya jarang terjadi hasil semacam ini [Madrid menang telak], tapi saya tidak terkesan. Schalke sudah menyerah saat skor 2-0, tepat setelah saat mereka sebenarnya bisa membuat 1-1," kata pemain berusia 26 tahun kepada Mundo Deportivo.
"Bayern yang sudah 90 persen memenangkan liga dan piala Jerman juga tak berarti apa-apa bagi saya. Mereka saat ini memimpin 2-0 melawan tim Inggris. Kita akan lihat pada akhirnya."
Barcelona sendiri juga punya keuntungan dua gol saat menjamu Manchester City di babak 16 besar leg kedua di Camp Nou.[initial]
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Fabregas Tak Terkesan Dengan Dominasi Madrid dan Bayern
Liga Champions 2 Maret 2014, 18:27
-
Valdano: Prestasi Mourinho di Madrid Ada di Bawah Rata-rata
Liga Spanyol 2 Maret 2014, 10:22
-
Atletico: Tekanan di Real Madrid Karena Mereka Favorit
Liga Spanyol 2 Maret 2014, 09:31
-
Ancelotti Justru Berharap Derby Madrid Berjalan Sulit
Liga Spanyol 2 Maret 2014, 09:14
-
Usai Remukkan Schalke, Ancelotti Puji Mental Bale
Liga Spanyol 2 Maret 2014, 08:10
LATEST UPDATE
-
Wejangan Benzema Agar Vinicius Jr Raih Ballon d'Or: Syaratnya 1, Tapi Sulit!
Liga Spanyol 18 November 2025, 14:33
-
Deretan Pemain Top yang Absen di Piala Dunia 2026: Tak Ada Szoboszlai dan Mbeumo
Piala Dunia 18 November 2025, 14:30
-
Tok! DPR Resmi Sahkan RKUHAP Jadi Undang-Undang, Ini 14 Poin Krusialnya
News 18 November 2025, 14:12
-
Jadwal Timnas Indonesia U-22 Hari Ini, Selasa 18 November 2025: Mali U-22 Part II
Tim Nasional 18 November 2025, 14:05
-
RKUHAP Disahkan: Ini Aturan Baru Pemblokiran Rekening dan Izin Penyadapan
News 18 November 2025, 14:02
-
Melihat Kiprah Cristiano Ronaldo di Piala Dunia: Perjalanan Panjang dari 2006 hingga 2022
Piala Dunia 18 November 2025, 13:24
-
Waduh! Punya Senjata Ilegal, Karim Adeyemi Kena Penalti Rp8,7 Miliar
Bolatainment 18 November 2025, 12:50
-
Terbukti Main Lebih Solid, Sudah Waktunya Portugal Berpisah dengan Cristiano Ronaldo?
Piala Dunia 18 November 2025, 11:53
-
Intip Deretan Fighter BYON Combat Showbiz 6: Tayang Akhir Pekan ini di Vidio
Olahraga Lain-Lain 18 November 2025, 11:50
-
Loh? MU Putuskan Tidak Beli Gelandang di Januari 2026?
Liga Inggris 18 November 2025, 11:45
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR