Ya, The Citizens memang untuk pertama kalinya mampu melewati babak perempat final dan berada di semifinal Liga Champions. Tiket itu mereka raih usai menyingkirkan PSG dengan agregat 3-2.
"Bila anda ingin bermain di Liga Champions pada level itu, anda harus lebih pintar dan bermain lebih teknis. Dan saat melawan PSG, kami menunjukkan level yang berbeda dari sebelumnya di Liga Champions. Kami bermain sangat cerdas, permainan pintar, terutama di kandang sendiri," tambahnya.
"Mereka menguasai bola, tapi itu di pertahanan, bukan di lini tengah dan tak saat menyerang. Mereka tak mengkreasi satu peluang untuk mencetak gol di babak kedua dan saat mencetak dua gol itu sudah offside. Jadi itu menunjukkan cara cerdas dari permainan kami," tandasnya.
"Semua orang telah belajar saat ini, terutama pelatih karena dia adalah salah satu orang terbaik untuk belajar bahwa anda harus melakukan sesuatu yang benar pada saat yang tepat," tutupnya.[initial]
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Atletico Siap Lepas Griezmann ke PSG
Liga Spanyol 15 April 2016, 13:50
-
Fernandinho: Manchester City Kini Lebih Pintar dan Cerdik
Liga Champions 15 April 2016, 11:15
-
Cascarino: De Bruyne Yang Terbaik di Eropa
Liga Champions 14 April 2016, 22:41
-
Eks Chelsea Ini Angkat Topi Pada Performa De Bruyne Kontra PSG
Liga Champions 14 April 2016, 19:21
-
Cascarino Kecam Keputusan Chelsea Lepas De Bruyne
Liga Champions 14 April 2016, 18:31
LATEST UPDATE
-
Marc Marquez Curhat Soal Sulitnya Lawan Alex Marquez, Harus Lupakan Status Saudara
Otomotif 8 Januari 2026, 13:21
-
Meski Cetak Dua Gol, Benjamin Sesko Dinilai Tak Layak Bela Man Utd
Liga Inggris 8 Januari 2026, 12:23
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 12:03
-
Kesempatan Emas Arsenal Perlebar Jarak Setelah Man City dan Villa Terpeleset
Liga Inggris 8 Januari 2026, 11:49
-
Ini Alasan Liam Rosenior Tak Pimpin Chelsea Saat Lawan Fulham
Liga Inggris 8 Januari 2026, 11:29
-
Tiga Pemain Muda Persija Siap Asah Jam Terbang di Klub Baru
Bola Indonesia 8 Januari 2026, 11:09
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR