Final kali ini mempertemukan dua musuh bebuyutan di Bundesliga; Bayern Munich melawan Borussia Dortmund. Laga itu nanti akan digelar di 'rumahnya' sepakbola, Wembley Stadium.
Laga final itu nanti akan mejadi pertandingan Liga Champions kelima Rizzoli musim ini. Sepanjang kariernya, Rizzoli sudah memimpin 27 pertandingan Liga Champions.
Pengadil berusia 41 tahun ini sudah menjadi wasit internasional sejak tahun 2007. Ia pernah memimpin pertandingan final Liga Europa antara Atletico Madrid dan Fulham. Rizzoli juga sempat memimpin beberapa laga Euro 2012 lalu.
DI laga nanti, Rizzoli akan didampingi dua rekan senegaranya sebagai asisten; Renato Faverani dan Andrea Stefani. Ofisial keempat dalam laga itu adalah Damir Skomina. Dua asisten wasit tambahan nanti juga dari Italia; Gianluca Rocchi dan Paolo Tagliavento. (gl/hsw)
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Final Liga Champions Dipimpin Rizzoli
Liga Champions 20 Mei 2013, 19:52
-
Sturridge Berharap Terus Diejek Fans Lawan
Liga Inggris 14 Mei 2013, 12:40
-
Rodgers: Sturridge Akan Jadi Striker Top
Liga Inggris 13 Mei 2013, 00:59
-
Review: Hattrick Sturridge Habisi Fulham
Liga Inggris 12 Mei 2013, 23:15
-
Data dan Fakta EPL Matchday 37: Fulham vs Liverpool
Liga Inggris 12 Mei 2013, 11:30
LATEST UPDATE
-
Dipercaya Jadi Caretaker MU, Darren Fletcher: Ini Beneran Kan?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:27
-
Burnley vs MU: Kobbie Mainoo Bisa Comeback?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:16
-
Manchester United dan Ole Gunnar Solskjaer Semakin Dekat untuk Balikan
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:02
-
BRI Super League: Ze Valente Mencapai Tonggak Penting 100 Laga
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 09:56
-
West Ham vs Nottingham Forest: Keterpurukan West Ham di Premier League 2025/26
Liga Inggris 7 Januari 2026, 08:55
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40





















KOMENTAR