Pemain yang memiliki nama lengkap David Robert Joseph Beckham ini didatangkan dari LA Galaxy (dengan status bebas transfer) pada Januari silam. Sempat diragukan gagal bersinar, namun suami Victoria Beckham tersebut menepis kritikan itu dengan pengalaman berharganya di sepakbola.
Hal ini juga disadari Ibracadabra -sebutan Ibra-, menurut pemain berusia 31 tahun tersebut, pemain legendaris Manchester United itu memiliki stamina serta semangat juang yang luar biasa.
"Saya pikir mereka yang meragukan kualitas Beckham ketika memilih bergabung dengan PSG mulai bungkam. Saat berlaga, bagi kami dia seperti pemain berusia 25 tahun," ungkap kagum Ibra seperti dilansir The Sun.
"Di posisi gelandang, pemain yang mengisi wajib memiliki stamina kuat, dan Becks sukses memenuhinya. Tak hanya umpan-umpan akurat, dia memiliki semangat bertarung tinggi serta mampu bermain selama 90 menit penuh," pungkasnya.[initial]
Hot Editorial - 10 WaGs Pesepakbola Inggris Terseksi (sun/rdt)
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Fans PSG Serbu Tiket Lawan Barcelona
Bolatainment 19 Maret 2013, 23:22
-
Lucas Moura: Ibrahimovic Sosok Yang Rumit
Liga Eropa Lain 19 Maret 2013, 23:06
-
Madrid Bidik Veratti Untuk Gantikan Xabi
Liga Spanyol 19 Maret 2013, 20:53
-
Dirayu PSG, Mourinho Tetap Prioritaskan Chelsea
Liga Inggris 19 Maret 2013, 15:09
-
Ibrahimovic Kagumi Stamina dan Kontribusi Beckham
Liga Champions 19 Maret 2013, 13:55
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Roma vs Sassuolo - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 10 Januari 2026, 17:00
-
Prediksi Susunan Pemain Chelsea vs Charlton, Debut Liam Rosenior
Liga Inggris 10 Januari 2026, 16:49
-
Harry Maguire Bakal Comeback di Laga MU vs Brighton, Tapi...
Liga Inggris 10 Januari 2026, 15:30
-
Marc Klok, Adam Alis, dan 2 Mantan Pemain Persija yang Kini Membela Persib
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 15:28
-
Live Streaming Man City vs Exeter City - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 10 Januari 2026, 15:00
-
Aspar Team Sebut CFMoto Godok Rencana Balapan di MotoGP, Tapi Jalannya Takkan Mulus
Otomotif 10 Januari 2026, 14:47
-
Darrren Fletcher Pastikan MU Bakal All-In ke FA Cup
Liga Inggris 10 Januari 2026, 14:15
-
Login! Arsenal Ramaikan Perburuan Transfer Marc Guehi
Liga Inggris 10 Januari 2026, 13:30
-
Luis Enrique Enggan Perpanjang Kontrak di PSG, MU Siaga Satu!
Liga Inggris 10 Januari 2026, 12:30
-
Bandung BJB Tandamata Buka Proliga 2026 dengan Kemenangan Meyakinkan, Risco Herlambang Puas
Voli 10 Januari 2026, 11:40
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR