"Musim ini kami mencetak sejarah dengan memenangi tiga trofi. Karena tidak ada tim Jerman yang mampu melakukan hal ini sebelumnya," kata Martinez saat diwawancarai harian Munich TZ.
Meski begitu, pemain asal Spanyol ini yakin semua penggawa Die Roten akan mengeluarkan semuanya untuk mempertahankan raihan trofi tersebut di bawah arahan pelatih anyar, Pep Guardiola.
"Ini akan sulit namun kami akan memberikan segalanya untuk kembali merayakannya tahun depan," pungkasnya.
Selain Liga Champions, musim ini Bayern sukses memenangi Bundesliga dan Piala Jerman. Die Roten pun tercatat sebagai tim Jerman pertama yang sukses meraih treble dalam satu musim. (afp/dzi)
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Javi Martinez: Meski Sulit, Bayern Akan Pertahankan Treble
Liga Champions 6 Juni 2013, 21:45
-
Muller: Saya Belum Setara Messi
Liga Champions 6 Juni 2013, 20:45
-
Silva: Duet Messi-Neymar Mimpi Buruk Bagi Bek
Liga Champions 6 Juni 2013, 10:15
-
Rafael Masih Kecewa MU Gagal di Eropa
Liga Inggris 5 Juni 2013, 16:10
-
4 Tim Kandidat Penjegal Dominasi Bayern Munich Musim Depan
Editorial 4 Juni 2013, 08:00
LATEST UPDATE
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
-
Link Live Streaming La Liga 2025/26: Barcelona vs Athletic Bilbao, Tayang di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:51
-
Simak Jadwal La Liga 2025/26 Pekan ke-13, Tayang Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:41
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR