
Lazio baru saja mengalahkan Bologna 2-1 di giornata perdana Serie A musim anyar. Fakta Lazio bisa dibobol sekali oleh tim promosi itu memunculkan opini bahwa lini belakang Biancoceleste cukup lemah. Kiessling membantahnya.
"Pertahanan adalah satu kelemahan Lazio sama sekali tidak benar," kata Kiessling seperti dikutip Football Italia.
"Tak mudah menghadapi dua bek sentral mereka, de Vrij dan Mauricio. Saya selalu berusaha memenangi setiap perebutan bola, memberi operan dengan sundulan. Melawan bek sentral seperti Mauricio, itu takkan mudah," imbuhnya.
Leverkusen kalah 0-1 oleh gol tungal pemain pengganti Keita Balde Diao pada leg pertama di Olimpico. Kiessling percaya dengan peluang timnya untuk membalikkan keadaan dan lolos ke putaran utama.
"Kami menciptakan banyak peluang pada leg pertama, terutama di paruh kedua. Kini, kami punya 90 menit untuk membalikkan keadaan dan mencetak gol-gol yang kami butuhkan," tegasnya. [initial]
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hal-hal yang Perlu Kamu Ketahui Jelang Liga Champions 2015-16
Liga Champions 26 Agustus 2015, 23:59
-
Leverkusen Siap Buat Lazio Menderita
Liga Champions 26 Agustus 2015, 15:15
-
Datang ke Monaco, Messi Diklaim Rebut Trofi Terbaik Eropa
Liga Spanyol 26 Agustus 2015, 14:47
-
Kiessling Akui Kehebatan Dua Palang Pintu Lazio
Liga Champions 26 Agustus 2015, 14:33
-
Liga Champions 26 Agustus 2015, 14:18

LATEST UPDATE
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55




















KOMENTAR