
Dortmund pamer kekuatan pada partai semifinal Liga Champions 2012/13 leg pertama di kandang sendiri, Kamis (25/4). Robert Lewandowski membuka keunggulan tuan rumah di menit 8, tapi Ronaldo menyamakannya jadi 1-1 pada menit 43. Menurut Klopp, gol Ronaldo itulah yang memicu kemenangan telak pasukannya atas El Real.
[polling]989[/polling]
"Kami tampak agak goyah sebelum kebobolan. Namun, seandainya Madrid tidak menyamakan kedudukan, kami mungkin takkan mencetak tiga gol di babak kedua," papar Klopp seperti dikutip situs resmi UEFA.
"Kami jadi lebih terpacu di babak kedua dan sanggup meminimalkan kesalahan," pungkasnya.
Sesuai perkataan Klopp, Dortmund menggila di 45 menit penutupan dan menambah tiga gol, lagi-lagi lewat Lewandowski. Dortmund pun menang 4-1 dan memiliki modal yang sangat kuat guna melakoni leg kedua di kandang Madrid minggu depan. [initial]
Ronaldo Cetak 50 Gol di Liga Champions
Lewandowski: Fokus Final, Bukan Jumlah Gol
Review: Mimpi Buruk Madrid Bernama Lewandowski (uefa/gia)
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Joachim Loew: Transfer Gotze Mencurigakan
Liga Champions 25 April 2013, 22:59 -
Casillas: Kekalahan Ini Menyakitkan
Liga Champions 25 April 2013, 21:55 -
Chelsea Disebut Sudah Sukses Ikat Mourinho
Liga Champions 25 April 2013, 19:04 -
Marchisio Masuk Daftar Jual, Raksasa Eropa Siaga
Liga Italia 25 April 2013, 15:41 -
Mourinho: Tak Ada Yang Mustahil di Sepakbola
Liga Champions 25 April 2013, 14:05
LATEST UPDATE
-
Amorim Tegaskan Formasi Tiga Bek Bukan Biang Kerok Hasil Buruk Manchester United
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 06:30 -
Diterpa Kritik Tajam, Amorim Pilih Bertahan dan Pasrahkan Nasibnya ke Dewan MU
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 05:59 -
Usai Rabiot, AC Milan Incar Eks Juventus Lainnya untuk Reuni dengan Allegri
Liga Italia 4 Oktober 2025, 05:32 -
Bayern Coba Goda Jurrien Timber, Begini Respon Arsenal
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 05:06 -
Prediksi BRI Super League: Persita Tangerang vs Semen Padang 4 Oktober 2025
Bola Indonesia 3 Oktober 2025, 23:57 -
Cerita Unik Eks Pemain Akademi MU Gunakan ChatGPT untuk Nego Kontrak
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 23:21 -
Apa Alasan Jude Bellingham Tak Masuk Skuad Timnas Inggris Terbaru?
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 22:58 -
Lamine Yamal Lagi-Lagi Cedera Tulang Kemaluan, Barcelona Dibuat Kelimpungan
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 22:35 -
Daftar Skuad Timnas Inggris Terbaru: Tanpa Bellingham, Foden, dan Grealish
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 21:46 -
Blak-Blakan! Ini Pengakuan Antony Soal Perlakuan Tidak Menyenangkan di MU
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 20:55
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR