Bayern dan Arsenal akan saling bentrok di Emirates Stadium para tengah pekan nanti. Lahm pun mengatakan bahwa skuat The Gunners saat ini sudah mengalami peningkatan performa.
"Bahaya paling besar saat ini bagi kami adalah menghadapi Arsenal di babak 16 besar. Ini adalah undian yang sulit. Banyak hal yang bisa terjadi dalam dua pertemuan ke depan. Kami seimbang, baik secara taktik maupun teknik. Namun, saya sangat menantikan laga tersebut," ujarnya pada The Guardian.
"Mereka bisa berada di Liga Champions bukan karena kebetulan. Saya yakin, kerjasama tim mereka sudah kian padu. Mereka lebih kuat sekarang. Skuat mereka lebih stabil. Mereka masih bermain dengan gaya mereka selama ini. Mereka selalu mengejar bola, memainkannya dengan umpan-umpan pendek, dan mereka memiliki pemain berkualitas," tutur kapten berusia 30 tahun ini. [initial]
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Schweinsteiger: Mertesacker Bek Tengah Terbaik di Eropa
Liga Champions 16 Februari 2014, 21:50 -
Nasri: Menang Atas Chelsea Jadi Modal Lawan Barca
Liga Champions 16 Februari 2014, 21:39 -
Puyol: Barcelona Siap Hadapi Manchester City
Liga Champions 16 Februari 2014, 20:55 -
Toure Inginkan Liga Champions Daripada Premier League
Liga Champions 16 Februari 2014, 19:36 -
'Ronaldo Luar Biasa dan Profesional Sejati'
Liga Champions 16 Februari 2014, 19:30
LATEST UPDATE
-
Ryan Gravenberch Siap Antar Liverpool Bangkit di Stamford Bridge
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 11:47 -
Real Madrid Disebut-sebut dalam Lagu di Album Baru Taylor Swift, Ada Apa Nih?
Bolatainment 4 Oktober 2025, 11:22 -
Gabriel Magalhaes Diragukan Tampil, Arsenal Pincang Lawan West Ham
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 10:30
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR