Bola.net - - Pelatih kawakan Italia, Marcello Lippi meyakini bahwa bukan hal yang tabu bagi untuk bisa menjadi juara Liga Champions. Menurutnya, Juventus saat ini adalah tim yang kuat dan punya potensi besar.
Juventus memang punya ambisi besar untuk menjadi juara Liga Champions. Gelar yang sudah tidak pernah mereka rasakan sejak juara pada tahun 1996 yang lalu. Dengan semakin matangnya skuat Juve pada musim ini, peluang untuk jadi juara dinilai sangat terbuka.
"Apakah itu hal tabu mengatakan bahwa Juve adalah salah satu favorit? Saya rasa tidak," buka Lippi dalam wawancara dengan Gazzetta dello Sport.
"Sejak mereka masuk final pada tahun 2015, salah jika kita menilai mereka bukan lagi tim favorit. Mereka semakin kuat saat ini. Mereka akan menjadi juara. Sudah ada tanda-tanda yang mengarah kesana," sambungnya.
Menurut Lippi, Juve punya modal besar untuk bisa merengkuh trofi Si Kuping Besar di akhir musim 2016/17. Selain materi pemain yang sangat mumpuni. Bianconeri juga disebut memiliki harga diri, keyakinan dan mental yang sangat kuat.
"Juve memiliki sebuah modal yang sangat kuat: keyakinan dan harga diri bahwa Anda bisa bermain di laga besar dan melawan tim-tim besar. Mereka sudah membuktikannya saat berjumpa Dortmund, Real Madrid dan Bayern Munchen," tandasnya.
Untuk bisa menjadi juara Liga Champions pada musim 2016/17 ini, lebih dulu Juve harus meladeni tantangan FC Porto di babak 16 besar.
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pujian Setinggi Langit Higuain untuk Dybala
Liga Italia 21 Februari 2017, 23:19
-
Ditolak Kiper Juventus, PSSI Andalkan Kiper Asli Indonesia
Tim Nasional 21 Februari 2017, 20:45
-
Lawan Porto, Higuain: Stadion Mereka Indah
Liga Champions 21 Februari 2017, 19:37
-
Lippi: Juve Akan Juara Liga Champions
Liga Champions 21 Februari 2017, 18:54
-
Higuain Ingin Bobol Gawang Casillas
Liga Champions 21 Februari 2017, 17:43
LATEST UPDATE
-
Jadwal Persib vs Persija di BRI Super League
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 18:20
-
Prediksi BRI Super League: Arema vs Persik 11 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:53
-
Prediksi BRI Super League: Semen Padang vs Persis Solo 11 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:49
-
Prediksi BRI Super League: Persib vs Persija Jakarta 11 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:44
-
Hasil Persebaya vs Malut: Gali Freitas Borong Gol, Bajul Ijo Menang Tipis
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:39
-
Live Streaming Roma vs Sassuolo - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 10 Januari 2026, 17:00
-
Prediksi Susunan Pemain Chelsea vs Charlton, Debut Liam Rosenior
Liga Inggris 10 Januari 2026, 16:49
-
Harry Maguire Bakal Comeback di Laga MU vs Brighton, Tapi...
Liga Inggris 10 Januari 2026, 15:30
-
Marc Klok, Adam Alis, dan 2 Mantan Pemain Persija yang Kini Membela Persib
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 15:28
-
Live Streaming Man City vs Exeter City - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 10 Januari 2026, 15:00
-
Aspar Team Sebut CFMoto Godok Rencana Balapan di MotoGP, Tapi Jalannya Takkan Mulus
Otomotif 10 Januari 2026, 14:47
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
























KOMENTAR