
Bola.net - Liverpool dan Real Madrid akan bentrok di final Liga Champions 2021/22, Minggu (29/5/2022) dini hari WIB. Pertandingan di Stade de France ini bisa disaksikan secara live streaming di Vidio.
Liverpool melaju ke final Liga Champions musim ini dengan mengalahkan Villarreal di semifinal. The Reds menang dengan agregat 6-2 dari klub asal Spanyol tersebut.
Sementara, Real Madrid punya jalan yang cukup terjal untuk lolos ke final. Pada babak gugur, Real Madrid harus berjuang keras untuk menyingkirkan PSG, Chelsea, dan Manchester City.
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
Jadwal dan Link Live Streaming
- Pertandingan: Liverpool vs Real Madrid
- Stadion: Stade de France
- Hari: Minggu, 29 Mei 2022
- Jam: 02.00 WIB
- Live streaming: Vidio
- Link live streaming: https://m.vidio.com/live/8669-uefa-champions-league
Perkiraan Susunan Pemain
Liverpool (4-3-3): Alisson; Robertson, Van Dijk, Konate, Alexander-Arnold; Thiago, Fabinho, Henderson; Diaz, Mane, Salah.
Pelatih: Jurgen Klopp.
Info skuad: Origi (cedera), Thiago (meragukan), Fabinho (meragukan), Gomez (meragukan).
Real Madrid (4-3-3): Courtois; Mendy, Nacho, Militao, Carvajal; Kroos, Casemiro, Modric; Vinicius, Benzema, Valverde.
Pelatih: Carlo Ancelotti.
Info skuad: Gutierrez (cedera), Alaba (meragukan), Bale (meragukan).
Baca Juga:
- Sejumlah Mantan Juara Liga Champions Prediksi Real Madrid Bakal Kalahkan Liverpool
- Mohamed Salah Vs Karim Benzema, Siapa Paling Gacor?
- 3 Final Liga Champions Terbaik dalam 20 Tahun Terakhir, Ada Malam Keajaiban Istanbul
- Liverpool Vs Real Madrid: 5 Pemain yang Diprediksi Bersinar di Final Liga Champions
- 4 Pemain Liverpool yang Bisa Bikin Karim Benzema Mati Kutu
- Ancelotti: Fans Everton Dukung Real Madrid di Final Liga Champions
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hati Mauricio Pochettino untuk Real Madrid di Final Liga Champions
Liga Champions 28 Mei 2022, 22:32
-
Link Live Streaming Liverpool vs Real Madrid Hari Ini
Liga Champions 28 Mei 2022, 22:22
-
Kisah Klopp dan Celana Dalam Ronaldo di Final Liga Champions 2018
Liga Champions 28 Mei 2022, 21:32
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
-
Tiket Early Bird KLBB 2026 Ludes Secepat Kilat, Habis Tak Sampai Satu Jam
Lain Lain 7 Januari 2026, 20:38
-
Live Streaming Parma vs Inter - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 7 Januari 2026, 19:45
-
Ole Gunnar Solskjaer Muncul di Cheshire, Segera Kembali ke Manchester United?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 19:42
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58



















KOMENTAR