
Bola.net - Liverpool sukses lolos ke final Liga Champions 2021/22 usai menumbangkan Villarreal dengan skor 3-2 dalam partai semifinal leg kedua di Estadio de la Ceramica, Rabu (4/5/2022) dini hari WIB.
Pada laga ini, Liverpool yang unggul 2-0 di leg pertama sejatinya sempat tertinggal dua gol lewat aksi Boulaye Dia dan Francis Coquelin. Skor agregat 2-2 pun menjadi hasil saat turun minum.
Namun, The Reds bangkit di babak kedua dengan mencetak tiga gol, masing-masing lewat aksi Fabinho, Luis Diaz, dan Sadio Mane. Liverpool pun akhir lolos dengan skor agregat 5-2.
Pada partai final yang akan digelar di Paris pada 29 Mei mendatang, Liverpool akan berhadapan dengan pemenang laga Real Madrid vs Manchester City.
Netizen di media sosial Twitter pun tak sedikit yang ikut membawa-bawa Manchester United dalam menyikapi keberhasilan Liverpool menyingkirkan Villarreal ini.
Pasalnya, sebelum bertemu Liverpool, Villarreal hanya takluk dari Manchester United di kompetisi Eropa selama dibesut Unai Emery.
Berikut beberapa cuitan dari Twitter selengkapnya.
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
Liverpool juga bisa kok
Ternyata bukan cuma Emyu yang bisa menang home & away lawan Villarreal..
— Extra Time Indonesia (@idextratime) May 3, 2022
Fans MU jadi fans Villarreal
FANS EMYU YANG SEMALEM JADI FANS VILLARREAL MANA SUARANYAAAA!
— Dhimas Cesar (@cesarisme) May 4, 2022
PALING OTW SIAP² JADI FANS REAL MADRID NANTI~ https://t.co/p1tJ7sML3z
Keseringan ganti pelatih
Sementara emyu butut dalam 5 musim terakhir udh 15 kali.
— jeck panjaitan (@j__pjtn) May 4, 2022
15 kali ganti pelatih~ https://t.co/jqp7rdLsyv
Perbedaan Liverpool dan MU
Dalam 5 tahun terakhir, ipul udah 3 kali masuk final UCL.
— P ∆ K Y O (@janjiprastyo190) May 4, 2022
Sedangkan emyu lolos grup aja mengkis mengkis
Glazers Out
Liverpool quadruple, kesombongan fens emyu belasan tahun musnah. Yg bisa disombongin sisa treble sama 20 gelar eplnya. #GlazersOut
— Danang (@danangkukuh_) May 4, 2022
Dari ngasih tutor jadinya ngasih selamat
Fans Emyu lawak pic.twitter.com/sJhDwoHrBP
— Duke P (@Duke_Pram) May 4, 2022
Sakit hati tapi respek
sebagai fans emyu cukup sakit liat ipul lagi naiknaiknya, tapi disatu sisi seneng karena mereka berhasil bangkit dari keterpurukan respectttt.
— riznu (@urfavriznu) May 4, 2022
Wah beneran nih?
jadi fans emyu semalem begadang buat nonton liverpool lolos ke final? salut
— Baks (@_baks) May 4, 2022
Iri mungkin ya
Mampus ga tuh emyu liat rival abadinya masuk final champions 😭
— Syi'ra (@prrasty) May 3, 2022
Nah bener iri kan
Sungguh iri melihat mental juara liverpool. Sesuatu yg lama hilang dari emyu ku tercinta
— Megamaranthus (@Megaaae) May 3, 2022
Kasihan fans MU
Derita fans Emyu berada di dunia sosmed yang lagi kenceng kenceng nya .. 😅
— Petani Vanili (@ArikaYud) May 3, 2022
Masuk akal sih
Fans Liverpool saat ini adalah Fans Emyu tahun 1995 - 2010an.
— Donzol (@donzoI) May 3, 2022
Iya kenapa ya?
pdahal emyu ga main hri ini, tpi malah kna bully?
— ZAL (@zai018_) May 3, 2022
Sumber: Twitter
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kata De Bruyne, Man City Sekarang Lebih Siap Lawan Madrid!
Liga Champions 4 Mei 2022, 15:00
LATEST UPDATE
-
Pemain Terbaik dan Terburuk dari Laga Parma vs Inter di Ennio Tardini
Liga Italia 8 Januari 2026, 10:11
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 8 Januari 2026
Voli 8 Januari 2026, 09:31
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026, 8 Januari-26 April 2026
Voli 8 Januari 2026, 09:31
-
Man City vs Brighton: Rating Pemain The Citizens usai Tertahan di Etihad Stadium
Liga Inggris 8 Januari 2026, 09:21
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 8 Januari 2026, 08:55
-
Rapor Pemain Chelsea Lawan Fulham: Cucurella Mengecewakan, Palmer Kembali Senyap
Liga Inggris 8 Januari 2026, 08:27
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR