Bola.net - - Penyerang Tottenham Hotspur, Fernando Llorente tak akan melakukan selebrasi andai sukses membobol gawang Juventus. Demikian dikatakan oleh saudaranya, Jesus Llorente.
Sebagaimana diketahui, Tottenham akan bertemu dengan Juventus di babak 16 besar Liga Champions. Bagi Llorente, pertemuan ini bisa jadi reuni karena dia pernah selama dua tahun bermain di Turin.
"Dia ingin mencetak gol untuk timnya, tapi saya yakin bila dia berhasil mencetak gol lawan Juve, dia tak akan merayakannya," terangnya.
Ditambahkan pula oleh Jesus bahwa dia yakin Juventus memiliki peluang yang lebih besar daripada Tottenham untuk lolos ke perempat final Liga Champions.
"Saya pikir ini adalah pertemuan yang bagus antara dua tim hebat, tapi Juventus adalah favorit karena mereka terbiasa dengan situasi ini dan memiliki pengalaman di level ini," sambungnya.
"Saya akan mengatakan Juventus memiliki peluang 65 persen untuk lolos, dengan 35 persen lain milik Spurs," tandasnya.
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Segera Gantikan Buffon, Szczesny Kerja Keras Demi Naikkan Level
Liga Italia 15 Desember 2017, 19:06
-
Akhir Pekan Ini, Higuain Bisa Samai Capaian Conte di Juventus
Liga Italia 15 Desember 2017, 10:45
-
Matuidi Semakin Bahagia dan Ingin Lebih Baik di Juventus
Liga Italia 15 Desember 2017, 10:25
-
Walau Pede, Matuidi Minta Juventus Tak Remehkan Spurs
Liga Champions 15 Desember 2017, 10:05
-
Data dan Fakta Serie A: Bologna vs Juventus
Liga Italia 15 Desember 2017, 09:59
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR