Pekan ini giliran Dortmund yang harus berkunjung ke Santiago Bernabeu setelah pada matchday 3 kemarin mereka berhasil mengandaskan Madrid dengan skor tipis 2-1. Kemenangan akan membuat wakil Jerman ini semakin dekat dengan tiket babak 16 besar.
Guna memberikan dukungan terhadap jawara Bundesliga ini, dikabarkan lebih dari 10.000 orang Jerman telah datang di ibu kota Spanyol. Akan tetapi, hanya 8.000 suporter saja yang akan mendapatkan izin untuk masuk ke dalam stadion, sedangkan sisanya akan memilih untuk menonton laga Madrid kontra Dortmund di bar-bar terdekat.
Komisi Anti Kekerasan Madrid pun juga tengah bersiap guna mengamankan pertandingan besar tersebut. Kehadiran mereka bukan hanya untuk mengantisipasi jumlah suporter Dortmund yang membludak, namun juga untuk berjaga-jaga jika saja terjadi bentrok antar suporter. Pasalnya, bulan lalu, telah terjadi bentrok antara suporter Dortmund dan Schalke di ajang Bundesliga. (foes/bgn)
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ozil Hanya Pedulikan Apa Kata Mourinho
Liga Champions 6 November 2012, 22:00 -
Ronaldo Jagokan Messi Sebagai Peraih Ballon d'Or
Piala Dunia 6 November 2012, 21:10 -
Madrid Dibanjiri 10.000 Suporter Dortmund
Liga Champions 6 November 2012, 20:30 -
Mou Tegaskan Tak Jadi Soal Madrid Tanpa Ronaldo
Liga Champions 6 November 2012, 19:30 -
Milan Siapkan Kontrak dan Gaji Baru Untuk EL Shaarawy
Liga Italia 6 November 2012, 19:15
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Chelsea vs Liverpool - Nonton Premier League di Vidio
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 22:30 -
Link Live Streaming Inter Milan vs Cremonese - Nonton Serie A di Vidio
Liga Italia 4 Oktober 2025, 22:00 -
Breaking News! Ruben Amorim Mainkan Senne Lammens Jadi Starter Lawan Sunderland!
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 20:05 -
Link Live Streaming Arsenal vs West Ham - Nonton Premier League di Vidio
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 20:02
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR