Bola.net - - Gelandang Real Madrid, Luka Modric, menilai Liverpool bukan salah satu tim yang difavoritkan melaju ke final Liga Champions. Tapi, Liverpool menunjukkan jika mereka layak untuk bermain di partai puncak.
Tampilnya Liverpool di final Liga Champions oleh sebagian orang memang dinilai sebagai kejutan. Apalagi, The Reds memulai kiprahnya mereka di Eropa lewat babak kualifikasi. Tapi, langkah Liverpool cukup fantastis.
Mohamed Salah dan kolega hanya menelan satu kekalahan sebelum memastikan langkah ke final. Kekalahan dialami pada leg kedua babak semifinal di markas AS Roma.
"Mereka memang bukan salah satu tim yang favorit, tetapi ketika Anda melihat pertandingan yang mereka jalani, Anda akan menyadari bahwa mereka layak berada di final," ucap Modric kepada Movistar.
Pemain asal Kroasia, menilai Liverpool punya tim dengan banyak pemain bagus. Yang lebih penting, tim asal Inggris punya pelatih yang hebat pada diri Jurgen Klopp. Ia yakin laga kontra Liverpool akan sangat menyulitkan bagi Madrid.
"Liverpool adalah tim yang bagus, mereka punya pelatih yang hebat dan kami sudah dinanti oleh pertandingan yang sulit. Tapi, kami sudah siap untuk melawan mereka," ucap mantan pemain Tottenham Hotspur.
Sementara itu, rekan satu tim Modric yakni Marcelo, mengungkap kunci untuk bisa memenangkan laga final. "Kerendahan hati, kerja keras, kebersamaan dan ambisi adalah kinci untuk memenangkan final," kata Marcelo.
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bikin Iri, Kunjungi Bernabeu Rianti Bisa Foto Bareng Ronaldo!
Bolatainment 16 Mei 2018, 23:20
-
Hazard dan Bale Diklaim Bisa Bertukar Tempat
Liga Inggris 16 Mei 2018, 22:51
-
Modric: Liverpool Bukan Favorit, Tapi Layak di Final
Liga Champions 16 Mei 2018, 20:32
-
Sergio Ramos dan Ambisinya di Final Liga Champions
Liga Champions 16 Mei 2018, 20:04
-
Dukungan Doa Mengalir Agar Liverpool Juara Liga Champions
Liga Champions 16 Mei 2018, 15:36
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR