
Bola.net - Kerja keras menggulingkan Borussia Dortmund untuk melangkah ke semifinal Liga Champions sangat berarti bagi Manchester City. Akhirnya mereka bisa mengakhiri kutukan perempat final di bawah Josep Guardiola.
Betapa tidak, tiga tahun terakhir Man City hanya bisa mencapai perempat final Liga Champions. Ini pertama kalinya mereka bisa melangkah sampai semifinal di bawah Pep.
Pep pelatih hebat, sudah banyak gelar bergengsi dia persembahkan untuk Man City. Namun, kerja keras Pep masih belum sempurna tanpa trofi UCL.
Kini, keberhasilan mencapai semifinal ternyata sangat berarti bagi skuad Man City, setidaknya itulah yang dirasakan Ilkay Gundogan.
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
Melegakan
Bagi Gundogan, ada banyak hal di balik kesuksesan melangkah ke semifinal kali ini, tapi yang paling kentara adalah perasaan lega. Semifinal kali ini sangat berarti bagi Man City
"Ini sangat berarti. Beberapa tahun terakhir kami jelas kesulitan untuk mencapai apa yang kami raih sekarang, kami selalu gagal di perempat final," kata Gundogan di Sky Sports.
"Ini sangat melegakan dan kami layak mendapatkannya. Bahkan mungkin seharusnya kami sudah layak beberapa tahun terakhir."
"Jadi, berada di semifinal sekarang terasa spesial," imbuhnya.
Peluang quadruple
Man City jadi satu-satunya tim yang masih terlibat di empat kompetisi bergengsi dan punya peluang besar menjuarainya. Meski begitu, Gundogan tidak mau bicara terlalu banyak soal peluang juara.
"Saya tidak suka bicara soal quadruple sebab jalan masih panjang. Anda harus menghadapinya satu per satu," lanjut Gundogan.
"Sabtu nanti ada semifinal FA Cup dan kami harus menang. Lalu setelahnya ada Premier League, lalu final Carabao Cup."
"Satu per satu, baru kita lihat di mana posisi kami nanti," tandasnya.
Sumber: Sky Sports
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadi Rebutan Man City dan Juventus, Begini Kata Manuel Locatelli
Liga Italia 16 April 2021, 16:40
-
Prediksi Chelsea vs Manchester City 17 April 2021
Liga Inggris 16 April 2021, 16:01
-
Perasaan Skuad Man City Usai Lolos ke Semifinal UCL: Lega Banget!
Liga Champions 16 April 2021, 03:00
-
Akhiri Spekulasi, Barcelona Segera Umumkan Transfer Eric Garcia?
Liga Spanyol 15 April 2021, 17:00
LATEST UPDATE
-
Prediksi Newcastle vs Leeds 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 15:39
-
AC Milan dan Pola Mencetak Gol dari Shot on Target Pertama
Liga Italia 7 Januari 2026, 15:36
-
Proliga 2026 Segera Dimulai, Pontianak Jadi Tuan Rumah Seri Pertama
Voli 7 Januari 2026, 15:27
-
Duel Antarlini Persib Vs Persija di BRI Super League: Sengit di Setiap Posisi
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 14:52
-
Prediksi Brentford vs Sunderland 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 14:37
-
Manchester United Diprediksi Gagal Menang di Kandang Burnley
Liga Inggris 7 Januari 2026, 14:33
-
Real Madrid Tunggu Tawaran di Kisaran Rp195 Miliar untuk Beknya
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:27
-
Robert Lewandowski Masih Menunda Keputusan Masa Depannya di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:18
-
Barcelona vs Athletic Club: 3 Topik Penting jelang Semifinal Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:11
-
Calon Nomor Punggung Joao Cancelo di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 12:42
-
Dua Pemain Binaan Persija Tampil Gemilang, Siap Tantang Persib
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 12:27
-
Prediksi Everton vs Wolves 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 12:13
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
























KOMENTAR