Bola.net - Persija Jakarta mulai sibuk menatap musim 2020. Rencana Macan Kemayoran dalam waktu dekat adalah menggelar uji coba dan mengikuti sebuah turnamen pramusim.
Pelatih fisik Persija, Stefano Impagliazzo mengungkapkan bahwa timnya mendapatkan tawaran untuk bertanding di sebuah turnamen. Lawan-lawannya berasal dari luar negeri.
Satu di antara musuh Macan Kemayoran di turnamen tersebut adalah sebuah klub Malaysia. Tapi, nama turnamen dan tim pesertanya belum disebutkan.
"Pagi tadi di kantor, kami berbicara dengan manajemen kalau ada turnamen yang akan diikuti empat tim," ujar Stefano usai memimpin latihan di Lapangan PS AU, Halim Perdanakusuma, Jakarta Timur, Selasa (28/1).
Baca halaman berikutnya ya Bolaneters
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
Tujuan Ikuti Turnamen
Stefano menerangkan, timnya akan mendapatkan manfaat dengan tampil di sebuah turnamen. Pasalnya, Marko Simic dan kawan-kawan bisa merasakan atmosfer pertandingan.
"Turnamen ini untuk meningkatkan kondisi pemain, teknik, dan stamina," imbuh pelatih berkebangsaan Brasil itu.
Adapun, kompetisi Liga 1 2020 akan bergulir satu bulan lagi. Tepatnya pada 29 Februari mendatang.
(Bola.net/Fitri Apriani)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Persija Akan Ikuti Turnamen Pramusim, Hadapi Klub Malaysia
Liga Champions 28 Januari 2020, 23:59
-
Persija Berharap Pemain Asing Lengkap saat Uji Coba
Bola Indonesia 28 Januari 2020, 23:08
-
Jelang Liga 1 2020, Persija Rencanakan Uji Coba
Bola Indonesia 27 Januari 2020, 23:37
-
Alasan Persija Sering Berpindah Tempat Latihan
Bola Indonesia 27 Januari 2020, 23:10
-
Pelatih Persija Kesengsem dengan Kemampuan Marc Klok
Bola Indonesia 27 Januari 2020, 21:20
LATEST UPDATE
-
Prediksi Brentford vs Sunderland 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 14:37
-
Manchester United Diprediksi Gagal Menang di Kandang Burnley
Liga Inggris 7 Januari 2026, 14:33
-
Real Madrid Tunggu Tawaran di Kisaran Rp195 Miliar untuk Beknya
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:27
-
Robert Lewandowski Masih Menunda Keputusan Masa Depannya di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:18
-
Barcelona vs Athletic Club: 3 Topik Penting jelang Semifinal Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:11
-
Calon Nomor Punggung Joao Cancelo di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 12:42
-
Dua Pemain Binaan Persija Tampil Gemilang, Siap Tantang Persib
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 12:27
-
Prediksi Everton vs Wolves 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 12:13
-
Pelatih Top Liga Prancis Ini Masuk Bursa Manajer Baru Manchester United
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:53
-
Prediksi Crystal Palace vs Aston Villa 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:43
-
Prediksi Bournemouth vs Tottenham 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:23
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58























KOMENTAR