Pogba tahu benar karakteristik dan kehebatan Fergie karena pernah merasakan sendiri sentuhan tangan dingin pelatih kawakan itu. Ia kini membandingkan Conte dengan Ferguson.
"Conte bisa menjadi sosok besar dalam sepakbola seperti Ferguson. Conte jelas bisa. Dia adalah pelatih hebat, saya sudah beberapa kali berbicara dengannya. Dia tahu bahwa saya masih harus berkembang lagi, saya rasa dia benar," ucap Pogba.
Pemain muda asal Prancis ini mengatakan bahwa perpisahannya dengan Fergie tak seburuk yang diperkirakan publik. Ia merasa tak pernah bermasalah dengan Fergie selama di Manchester. Poga mengatakan bahwa Fergie sudah tahu ia memberikan kemampuan terbaiknya setiap saat.
Pogba mengatakan bahwa salah satu alasannya meninggalkan United adalah karena ia ingin mendapat waktu bermain yang lebih banyak. ia yakin Conte akan memberikan waktu bermain yang ia butuhkan selama berada di Juve. (foti/hsw)
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Moratti Beri Alasan Kegagalan Merekrut Pogba
Liga Italia 2 November 2012, 22:48
-
Juve Serius Minati David Villa
Liga Champions 2 November 2012, 22:30
-
Pogba: Conte Bisa Seperti Ferguson
Liga Champions 2 November 2012, 20:47
-
Palacio Ingin Akhiri Kutukan lawan Juventus
Liga Italia 2 November 2012, 20:45
-
Handanovic: Lawan Juve Bukanlah Laga Spesial
Liga Italia 2 November 2012, 20:15
LATEST UPDATE
-
Prediksi Como vs Bologna 10 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 05:00
-
6 Rekor Mustahil yang Bisa Dihancurkan Cristiano Ronaldo Tahun 2026
Asia 10 Januari 2026, 04:30
-
Prediksi Charlton vs Chelsea 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Roma vs Sassuolo 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 00:00
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
-
Transformasi Sisi Kanan Real Madrid: Valverde dan Rodrygo Menggila!
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 21:56
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
























KOMENTAR