
Pendapat tersebut diungkapkannya, usai UEFA menentukan undian babak semifinal Liga Champions. Di fase empat besar, dua tim Jerman bakal menghadapi Spanyol, yakni Bayern Munich versus Barcelona FC, serta Real Madrid kontra Borussia Dortmund.
Hasil drawing tersebut dinilai cukup berimbang. Pasalnya, Bayern sebagai juara liga musim 2012/13 bertemu dengan penguasa klasemen La Liga saat ini. Sedangkan Madrid dan Dortmund merupakan juara bertahan liga musim lalu.
Dan dua pertarungan dari empat tim teratas di dua liga papan atas Eropa jelas menarik untuk disimak. Namun, kendati memiliki hormat kepada Bundesliga dan para partisipan, Villar menganggap La Liga lebih berkualitas dari kompetisi di Jerman.
"Tim-tim Jerman memiliki stadion bagus, namun tim Spanyol lebih memiliki kualitas," tegas pria 63 tahun itu.
"Semifinal Liga Champions bukan sungguh-sungguh pertarungan Jerman-Spanyol, karena keempat semifinalis masing-masing memiliki skuad dengan latar belakang yang berbeda. Akan tetapi saya mengharapkan all-Spanish final." (mrc/atg)
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pesepakbola Legendaris Dunia Hadir di Jakarta
Bolatainment 14 April 2013, 08:08
-
Jupp Heynckes Tahu Cara Kalahkan Barcelona
Liga Champions 14 April 2013, 08:00
-
Curi Start, Mourinho Intip Dortmund di Bundesliga
Liga Champions 14 April 2013, 06:30
-
Martinez: Bayern Harus Kalahkan Barcelona
Liga Champions 14 April 2013, 05:00
-
Presiden RFEF: La Liga Lebih Baik Dari Bundesliga
Liga Champions 14 April 2013, 04:30
LATEST UPDATE
-
Beda Arah Harga Emas 19 November 2025: Antam Stabil, Pegadaian Terkoreksi
News 19 November 2025, 12:01
-
Debut Sempurna Kiper Manchester United di Timnas Belgia
Liga Inggris 19 November 2025, 11:59
-
Bukan Diusir AC Milan, Malick Thiaw Bongkar Alasan Sebenarnya Cabut ke Newcastle
Liga Italia 19 November 2025, 11:46
-
Cinta Mati! Antony Tolak Raksasa Eropa Ini demi Gabung Real Betis
Liga Inggris 19 November 2025, 11:45
-
Manchester United Siap Jegal Liverpool untuk Transfer Marc Guehi
Liga Inggris 19 November 2025, 11:30
-
OJK Rilis Aturan Baru: Rekening Tanpa Transaksi 1.800 Hari Otomatis Dormant
News 19 November 2025, 11:21
-
Berubah Pikiran, Joshua Zirkzee Bakal Bertahan di Manchester United?
Liga Inggris 19 November 2025, 10:51
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55

























KOMENTAR