Ramos adalah bagian dari skuat Los Blancos yang menang 5-3 atas Atletico Madrid lewat babak adu penalti pekan lalu, dan sukses memberikan trofi ke-11 untuk Madrid di ajang kompetisi antarklub Eropa, sekaligus yang kedua bagi mereka di tiga musim terakhir.
Pemain Spanyol mencetak gol pembuka di final tersebut, namun ia mengatakan itu hanya merupakan bonus atas kesuksesan timnya.
"Ada beberapa hal yang bisa dibandingkan dengan kemenangan kami hingga bisa meraih trofi ini. Kerja keras kami membuahkan hasil. Ini adalah musim yang sulit, namun yang terpenting kami meraih tujuan kami," tutur Ramos pada reporter.
"Mencetak gol di final adalah bonus, dan itu adalah sebuah kebanggaan, mengakhiri musim ini dengan cara terbaik dan juga mencetak dua gol di final, yang membuat saya menjadi bagian dari sejarah."
Real Madrid mencetak lima gol di lima penalti yang mereka jalani di babak adu tendangan 12 pas. [initial]
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bantah Rumor Real Madrid, Dimitri Payet Setia di West Ham
Liga Inggris 30 Mei 2016, 23:00
-
Undecima Tuntas, Madrid Kini Mau Duodecima
Liga Champions 30 Mei 2016, 21:47
-
Perez: Undecima Hasil Filosofi Pantang Menyerah Madrid
Liga Champions 30 Mei 2016, 21:03
-
Ramos: Undecima Ini Untuk Kalian, Madridista!
Liga Champions 30 Mei 2016, 20:14
-
Meski Juara Liga Champions, Ramos Tetap Akui Kehebatan Atletico
Liga Champions 30 Mei 2016, 19:54
LATEST UPDATE
-
Deretan Pemain Top yang Absen di Piala Dunia 2026: Tak Ada Szoboszlai dan Mbeumo
Piala Dunia 18 November 2025, 14:30
-
Tok! DPR Resmi Sahkan RKUHAP Jadi Undang-Undang, Ini 14 Poin Krusialnya
News 18 November 2025, 14:12
-
Jadwal Timnas Indonesia U-22 Hari Ini, Selasa 18 November 2025: Mali U-22 Part II
Tim Nasional 18 November 2025, 14:05
-
RKUHAP Disahkan: Ini Aturan Baru Pemblokiran Rekening dan Izin Penyadapan
News 18 November 2025, 14:02
-
Melihat Kiprah Cristiano Ronaldo di Piala Dunia: Perjalanan Panjang dari 2006 hingga 2022
Piala Dunia 18 November 2025, 13:24
-
Waduh! Punya Senjata Ilegal, Karim Adeyemi Kena Penalti Rp8,7 Miliar
Bolatainment 18 November 2025, 12:50
-
Terbukti Main Lebih Solid, Sudah Waktunya Portugal Berpisah dengan Cristiano Ronaldo?
Piala Dunia 18 November 2025, 11:53
-
Intip Deretan Fighter BYON Combat Showbiz 6: Tayang Akhir Pekan ini di Vidio
Olahraga Lain-Lain 18 November 2025, 11:50
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR