
Terkait dengan hal tersebut, Sergio Ramos, palang pintu Los Merengues, menyebut timnya akan tampil lebih baik lagi. Terutama setelah mengalahkan Juventus.
"Hasil malam ini akan membuat kami tumbuh menjadi lebih baik di beberapa aspek serta meningkatkan ritme permainan secara keseluruhan," jelas Ramos pada situs resmi UEFA.
"Saya rasa anda akan segera bisa melihat yang terbaik dari Real Madrid dengan segera," pungkas bek asal Spanyol itu.
Madrid kini memimpin daftar klasemen penyisihan Grup Liga Champions dengan raihan poin sembilan setelah selalu meraih hasil positif di tiga laga yang sudah digelar. Nampaknya Cristiano Ronaldo cs tak bakal menemukan kesulitan berarti untuk lolos ke babak berikutnya. [initial]
Baca Juga
- Moyes: Jarang Bermain, Chicarito Tidak Akan Dijual
- Alves: Kaka Tepat ke Milan, Ada Aura Negatif di Madrid
- Kalah Dari Madrid, Marchisio Pesimis Peluang Juve Lolos
- Llorente: 6 Poin Cukup Bawa Juve Lolos
- Ramos: Madrid Menang? Hasil Yang Pantas
- Conte: Formasi Anyar Juve Bikin Real Menderita
- Conte: Penalti Madrid Buat Saya Tertawa
- Moyes Akhirnya Sadari Kemampuan Kagawa
- Marchisio: Kartu Merah Chiellini Ubah Segalanya
- Ancelotti Akui Terkejut Dengan Taktik Juve
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ramos: Juventus Jadi Tumbal Real Menuju El Clasico
Liga Spanyol 24 Oktober 2013, 23:44
-
Llorente Sindir Wasit Tapi Puji Madridista
Liga Champions 24 Oktober 2013, 19:59
-
Video: Vidal Diving? Ternyata Tidak!
Open Play 24 Oktober 2013, 19:14
-
Liga Italia 24 Oktober 2013, 18:14

-
Conte Bantah Juventus Tengah Dilanda Krisis
Liga Champions 24 Oktober 2013, 17:38
LATEST UPDATE
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55



















KOMENTAR